Iklan

Pertanyaan

Indonesia adalah negara yang memiliki ragam kebudayaan. Namun di antara keragaman tersebut,ada hal yang dapat mempersatukan negara kita hingga saat ini. Contohnya adalah....

Indonesia adalah negara yang memiliki ragam kebudayaan. Namun di antara keragaman tersebut, ada hal yang dapat mempersatukan negara kita hingga saat ini. Contohnya adalah .... space 

  1. persamaan nama suku yang berbeda wilayah space 

  2. karakter orang Indonesia yang sama space 

  3. kesamaan ideologi dan persamaan sejarah penjajahan space 

  4. ciri fisik yang sama di seluruh wilayah Indonesia space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

23

:

44

:

54

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C. space 

Pembahasan

Selain budaya, ada kesamaan ideologi/pemikiran dan kepentingan juga menjadi hal yang dapat mempersatukan masyarakat. Jika kita melihat kembali catatan sejarah, para pendahulu kita bersatu dan berbaur karena memiliki ideologi dan kepentingan yang sama. yaitu melawan penjajahan dan meraih kemerdekaan. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Selain budaya, ada kesamaan ideologi/pemikiran dan kepentingan juga menjadi hal yang dapat mempersatukan masyarakat. Jika kita melihat kembali catatan sejarah, para pendahulu kita bersatu dan berbaur karena memiliki ideologi dan kepentingan yang sama. yaitu melawan penjajahan dan meraih kemerdekaan. Jadi, jawaban yang tepat adalah C. space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

haura

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!