Iklan
Pertanyaan
Cermatilah puisi di bawah ini!
Do'a
kepada pemeluk teguh
Tuhanku
Dalam termangu
Aku masih menyebut namamu
Biar susah sungguh
mengingat Kau penuh seluruh
cayaMu panas suci
tinggal kerdip lilin di kelam sunyi
Tuhanku
aku hilang bentuk
remuk
Tuhanku
aku mengembara di negeri asing
Tuhanku
di pintuMu aku bisa mengetuk
aku tidak bisa berpaling
(Chairil Anwar)
Imaji rasa pada puisi tersebut terdapat pada larik ...
Tinggal kerdip lilin di kelam sunyi
Aku masih menyebut namaMu
Aku tidak bisa berpaling
Aku hilang bentuk
CayaMu panas suci
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
02
:
13
:
26
:
28
Iklan
A. Pusporini
Master Teacher
1
5.0 (2 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia