Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah ilustrasi berikut!


Setelah membaca buku, menonton sinetron, ataupun acara-acara televisi lain, kamu hampir selalu tergoda untuk mengomentari bacaan atau tontonan-tontonan itu. Komentar itu berupa lontaran-lontaran kata bagus, seru, lucu, mengasikkan, ataupun ungkapan-ungkapan sejenisnya.space 

Ilustrasi tersebut merupakan sebuah ....

Ilustrasi tersebut merupakan sebuah ....space 

  1. Ulasan dalam bentuk sederhanaspace 

  2. Bahasa persuasif sederhanaspace 

  3. Argumentasi sederhanaspace 

  4. Deskripsi yang unikspace 

Iklan

F. Fadilaturrohmah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Malang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space 

Iklan

Pembahasan

Komentar terhadap suatu buku, sinetron, atau acara-acara televisi lainmerupakan sebuah ulasan. Teks ulasan adalah teksyang berisi ulasan atau penilaian terhadap suatu karya. Oleh karena itu, komentar itu berupa lontaran-lontaran kata bagus, seru, lucu, mengasikkan, ataupunungkapan-ungkapan sejenisnya merupakan ulasan dalam bentuk sederhana . Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Komentar terhadap suatu buku, sinetron, atau acara-acara televisi lain merupakan sebuah ulasan. Teks ulasan adalah teks yang berisi ulasan atau penilaian terhadap suatu karya. Oleh karena itu, komentar itu berupa lontaran-lontaran kata bagus, seru, lucu, mengasikkan, ataupun ungkapan-ungkapan sejenisnya merupakan ulasan dalam bentuk sederhana.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.space 

Latihan Bab

Mengenal Teks Ulasan

Struktur Teks Ulasan

Kebahasaan Teks Ulasan

Menganalisis Teks Ulasan

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

113

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Nama lain dari teks ulasan adalah …..

2rb+

5.0

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Fitur Roboguru

Topik Roboguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

081578200000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia