Iklan

Pertanyaan

Ilmuwan yang pertama kali mengadakan eksperimen tentang virus adalah ....

Ilmuwan yang pertama kali mengadakan eksperimen tentang virus adalah ....space space

  1. Iwanovskispace space

  2. M. Beijerinckspace space

  3. Wendellspace space

  4. Louis P.space space

  5. Einsteinspace space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

17

:

41

:

31

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah pilihan A. Iwanovski.

jawaban yang benar adalah pilihan A. Iwanovski.space space

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pada awalnya, sekitar tahun 1892 , virus digunakan untuk agen penyebab penyakit oleh Von Iwanovski (Rusia), pada daun tembakau (mosaik tembakau) yang mampu menembus saringan bakteri. Pada tahun 1893 ada penelitian baru yangdilakukan oleh M. Beijerinck dari Belanda tentangpenyebab penyakit mosaik daun tembakau ini adalah bakteri yang sangat kecil. Pada tahun 1935 kesimpulan Iwanovski dan M. Beijerink digugurkan oleh Wendell M. Stanley , ilmuwan Amerika Serikat, yang menyatakan bahwa penyakit mosaik tembakau disebabkan oleh virus. Louis Pasteur adalah ilmuan yang berkaitan dengan asal usul kedidupan. Sedangkan Eistein adalah ilmuan dalam bidang Fisika. Berdasarkan penjelasan itu makailmuwan yang pertama kali mengadakan eksperimen tentang virus adalah Von Iwanovski. Jadi, jawaban yang benar adalah pilihan A. Iwanovski.

Pada awalnya, sekitar tahun 1892, virus digunakan untuk agen penyebab penyakit oleh Von Iwanovski (Rusia), pada daun tembakau (mosaik tembakau) yang mampu menembus saringan bakteri. Pada tahun 1893 ada penelitian baru yang dilakukan oleh M. Beijerinck dari Belanda tentang penyebab penyakit mosaik daun tembakau ini adalah bakteri yang sangat kecil.  Pada tahun 1935 kesimpulan Iwanovski dan M. Beijerink digugurkan oleh Wendell M. Stanley, ilmuwan Amerika Serikat, yang menyatakan bahwa penyakit mosaik tembakau disebabkan oleh virus. 
Louis Pasteur adalah ilmuan yang berkaitan dengan asal usul kedidupan. Sedangkan Eistein adalah ilmuan dalam bidang Fisika. 
Berdasarkan penjelasan itu maka ilmuwan yang pertama kali mengadakan eksperimen tentang virus adalah Von Iwanovski.
 

Jadi, jawaban yang benar adalah pilihan A. Iwanovski.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Peneliti yang melakukan penelitian untuk mengetahui penyebab penyakit mosaik pada daun tembakau dengan menggunakan lilin penyaring untuk menyaring ekstrak tanaman tembakau yang terinfeksi penyakit mos...

13

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia