Iklan

Iklan

Pertanyaan

Identifikasilah pengaruh angin muson dalam menentukan waktu pelayaran bagi para pedagang padamasa kerajaan Hindu-Buddha!

Identifikasilah pengaruh angin muson dalam menentukan waktu pelayaran bagi para pedagang pada masa kerajaan Hindu-Buddha!

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

angin muson dapat diprediksi karena mempunyai siklus yang relatif sama setiap tahunnya. Oleh karena itu, para pedagang dari Nusantara, India, maupun Tiongkok dapat menentukan waktu yang tepat untuk pelayarannya.

 angin muson dapat diprediksi karena mempunyai siklus yang relatif sama setiap tahunnya. Oleh karena itu, para pedagang dari Nusantara, India, maupun Tiongkok dapat menentukan waktu yang tepat untuk pelayarannya.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Angin muson adalah gerakan massa udara yang terjadi karena perbedaan tekanan udara antara daratan dan lautan. Angin ini dapat terjadidi Samudera Hindia danselatan Asia.Pada bulan April hingga Oktober biasanya angin bertiup dari arah daratan Australiamenuju daratan Asia. Sementara itu,pada bulan Oktober hingga April, angin bertiup dari daratan Asia menuju daratan Australia. Perubahan angin muson dapat diprediksisehingga dimanfaatkan oleh banyak pedagang.Biasanya para pedagang di Nusantara memanfaatkan angin muson yang berhembus pada bulan April hingga Oktober untuk bisa berlayar ke arah utara, yaitu Indiadan Tiongkok. Sebaliknya, pada bulan Oktober hingga April, para pedagang dari India dan Tiongkok dapat menuju Nusantara. Dengan demikian,angin muson dapat diprediksi karena mempunyai siklus yang relatif sama setiap tahunnya. Oleh karena itu, para pedagang dari Nusantara, India, maupun Tiongkok dapat menentukan waktu yang tepat untuk pelayarannya.

Angin muson adalah gerakan massa udara yang terjadi karena perbedaan tekanan udara antara daratan dan lautan. Angin ini dapat terjadi di Samudera Hindia dan selatan Asia. Pada bulan April hingga Oktober biasanya angin bertiup dari arah daratan Australia menuju daratan Asia. Sementara itu, pada bulan Oktober hingga April, angin bertiup dari daratan Asia menuju daratan Australia. 

Perubahan angin muson dapat diprediksi sehingga dimanfaatkan oleh banyak pedagang. Biasanya para pedagang di Nusantara memanfaatkan angin muson yang berhembus pada bulan April hingga Oktober untuk bisa berlayar ke arah utara, yaitu India dan Tiongkok. Sebaliknya, pada bulan Oktober hingga April, para pedagang dari India dan Tiongkok dapat menuju Nusantara.

Dengan demikian, angin muson dapat diprediksi karena mempunyai siklus yang relatif sama setiap tahunnya. Oleh karena itu, para pedagang dari Nusantara, India, maupun Tiongkok dapat menentukan waktu yang tepat untuk pelayarannya.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

33

yaya

Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Nonik Maharani

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Makasih ❤️ Bantu banget

Grazelle Neida

Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan penyataan berikut! Bergantung pada angin musim Sudah mengenal tenaga mesin Menggunakan perbintangan untuk menentukan pelayaran di malam hari Menggunakan bulan sebagai petunju...

149

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia