Iklan

Pertanyaan

Ibu memasak menggunakan rice cooker berdaya 40 watt selama 1 jam setiap harinya. Jika biaya listrik per kWh sebesar Rp1.500,00, setiap bulannya ibu harus membayar sebesar … untuk penggunaan rice cooker .

Ibu memasak menggunakan rice cooker berdaya 40 watt selama 1 jam setiap harinya. Jika biaya listrik per kWh sebesar Rp1.500,00, setiap bulannya ibu harus membayar sebesar … untuk penggunaan rice cooker. 

  1. Rp1.000,00undefined 

  2. Rp1.200,00undefined 

  3. Rp1.500,00undefined 

  4. Rp1.800,00undefined 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

22

:

45

:

48

Klaim

Iklan

Y. Rochmawatie

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Diketahui: P = 40 W t = 1 jam biaya per kWh = Rp 1.500,00 Ditanya: biaya per bulan = ? Hitung energi listrik yang dibutuhkan per hari (1 jam per hari): Hitung energi listrik yang dibutuhkan per bulan: = 1,2 kWh Biaya yang dikeluarkan ibu selama sebulan untuk penggunaan rice cooker sebesar: Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Diketahui:

P = 40 W 
t = 1 jam 
biaya per kWh = Rp 1.500,00 


Ditanya:
biaya per bulan = ?
 


Hitung energi listrik yang dibutuhkan per hari (1 jam per hari): 


begin mathsize 14px style W equals P space t W equals left parenthesis 40 right parenthesis left parenthesis 1 right parenthesis W equals 40 space Wh space W equals 0 comma 04 space kWh space end style  


Hitung energi listrik yang dibutuhkan per bulan:


begin mathsize 14px style W subscript 30 equals left parenthesis 0 comma 04 right parenthesis left parenthesis 30 right parenthesis W subscript 30 equals 1 comma 2 space kWh end style  


Biaya yang dikeluarkan ibu selama sebulan untuk penggunaan rice cooker sebesar: 


begin mathsize 14px style Biaya equals W cross times biaya space per space kWh Biaya equals left parenthesis 1 comma 2 space kWh right parenthesis space left parenthesis Rp space 1.500 comma 00 divided by kWh right parenthesis Biaya equals Rp space 1.800 comma 00 end style 


Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

25

Abil Ramadhan

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Tabel di bawah ini adalah daftar alat listrik yang digunakan pada sebuah toko serta waktu penggunaannya per hari. Jika biaya per kWh adalah Rp 1.000,- biaya listrik yang harus dibayarkan toko te...

6

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia