Iklan

Pertanyaan

Hewan yang berkembangbiak secara vegetatiif dengan cara bertunas adalah ….

Hewan yang berkembangbiak secara vegetatiif dengan cara bertunas adalah ….

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

27

:

45

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar untuk soal ini adalah (B).

jawaban yang benar untuk soal ini adalah (B).

Pembahasan

Gambar A adalah planaria. Planaria berkembang biak dengan cara fragmentasi/pemutusan bagian tubuhnya. Planaria dewasa akan memutuskan bagian tubuhnya. Potongan tubuh tersebut akan berkembang dan menjadi planaria baru. Gambar B adalah hydra. Hydra berkembang biak dengan cara bertunas. Pada hydra dewasa akan muncul tunas baru dari tubuhnya. Setelah cukup besar, tunas tersebut akan melepaskan diri. Tunas yang melepaskan diri itu akan menjadi hydra baru. Gambar C adalah lebah. Lebah merupakan hewan yang melakukan partenogenesis. Partenogenesis adalah bentuk reproduksi aseksual atau tidak kawin. Dimana betina memproduksi sel telur yang berkembangbiak tanpa melalui proses pembuahan. Artinya ketika sel telur dibuahi oleh sel sperma maka akan menghasilkan lebah betina. jika sel telur dibuahi oleh sel sperma, maka akan menghasilkan lebah jantan Gambar D adalah amoeba. Amoeba berkembangbiak dengan cara membelah diri. Jadi, jawaban yang benar untuk soal ini adalah (B).

Gambar A adalah planaria. Planaria berkembang biak dengan cara fragmentasi/pemutusan bagian tubuhnya. Planaria dewasa akan memutuskan bagian tubuhnya. Potongan tubuh tersebut akan berkembang dan menjadi planaria baru.

Gambar B adalah hydra. Hydra berkembang biak dengan cara bertunas. Pada hydra dewasa akan muncul tunas baru dari tubuhnya. Setelah cukup besar, tunas tersebut akan melepaskan diri. Tunas yang melepaskan diri itu akan menjadi hydra baru.

Gambar C adalah lebah. Lebah merupakan hewan yang melakukan partenogenesis. Partenogenesis adalah bentuk reproduksi aseksual atau tidak kawin. Dimana betina memproduksi sel telur yang berkembangbiak tanpa melalui proses pembuahan. Artinya ketika sel telur dibuahi oleh sel sperma maka akan menghasilkan lebah betina. jika sel telur dibuahi oleh sel sperma, maka akan menghasilkan lebah jantan

Gambar D adalah amoeba. Amoeba berkembangbiak dengan cara membelah diri.

Jadi, jawaban yang benar untuk soal ini adalah (B).

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Hewan yang berkembang biak dengan melakukan parthenogenesis adalah….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia