Iklan

Pertanyaan

Herbert J. Rubin merupakan seorang Profesor Sosiolog dan penulis buku yang berjudul Community Organizing dan Development. Buku tersebut menjelaskan mengenai prinsip pemberdayaan yang berkaitan dengan kesetaraan dalam pemberdayaan yang berfungsi sebagai ….

Herbert J. Rubin merupakan seorang Profesor Sosiolog dan penulis buku yang berjudul Community Organizing dan Development. Buku tersebut menjelaskan mengenai prinsip pemberdayaan yang berkaitan dengan kesetaraan dalam pemberdayaan yang berfungsi sebagai ….space space 

  1. perantara antara hubungan pemerintah dengan komunitas makro agar tidak saling mengutamakan kepentingan pribadi

  2. agen penggerak pemberdayaan yang berinisiatif melalui lembaga sosial tertentu

  3. pemisah antara kelompok anggota komunitas dengan masyarakat biasa yang tidak mengikuti program pemberdayaan

  4. merancang kegiatan program dengan kerjasama antara pemerintah dengan kelompok pemberdayaan

  5. penghubung antara kepentingan pemerintah yang bersifat makro dengan kepentingan komunitas yang bersifat mikro

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

09

:

04

:

40

Klaim

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Prinsip kesetaraan pemberdayaan komunitas. Kesetaraan merupakan sebuah konsep yang memandang bahwa setiap manusia dilahirkan sama, meskipun mengalami perbedaan ras, suku bangsa, agama dan kebudayaan. Secara sederhana, kesetaraan merupakan sebuah konsep yang meletakan manusia sederajat dan memiliki hak yang sama. Seorang Profesor Sosiologi bernama Herbert J. Rubin yang juga merupakan penulis dari sebuah buku berjudul Community Organizing and Development,menjelaskan beberapa prinsip pemberdayaan yang berkaitan dengan prinsip kesetaraan dalam pelaksanaan pemberdayaan, yaitu pemberdayaan harus dapat berfungsi sebagai penghubung antara kepentingan pemerintah yang bersifat makro, dan kepentingan komunitas yang bersifat mikro. Pemerintah menempatkan posisinya setara agar tidak terkesan menggurui meskipun jika dilihat secara hierarkis mereka berada di lapisan atas sebagai pemerintah. Maka jawaban yang tepat adalah E.

Prinsip kesetaraan pemberdayaan komunitas. Kesetaraan merupakan sebuah konsep yang memandang bahwa setiap manusia dilahirkan sama, meskipun mengalami perbedaan ras, suku bangsa, agama dan kebudayaan. Secara sederhana, kesetaraan merupakan sebuah konsep yang meletakan manusia sederajat dan memiliki hak yang sama. Seorang Profesor Sosiologi bernama Herbert J. Rubin yang juga merupakan penulis dari sebuah buku berjudul Community Organizing and Development,menjelaskan beberapa prinsip pemberdayaan yang berkaitan dengan prinsip kesetaraan dalam pelaksanaan pemberdayaan, yaitu pemberdayaan harus dapat berfungsi sebagai penghubung antara kepentingan pemerintah yang bersifat makro, dan kepentingan komunitas yang bersifat mikro. Pemerintah menempatkan posisinya setara agar tidak terkesan menggurui meskipun jika dilihat secara hierarkis mereka berada di lapisan atas sebagai pemerintah. Maka jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Prinsip kesetaraan pada pemberdayaan komunitas merupakan konsep yang diterapkan meskipun adanya perbedaan latar belakang kebudayaan, hal ini menempatkan pihak yang melakukan pemberdayaan diposisikan …...

8

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia