Iklan

Pertanyaan

Harga listrik dan bahan bakar di Indonesia tergolong murah dibandiingkan dengan negara lain. Kebijakan Pemerintah tersebut diharapkan mampu menurunkan harga produk di dalam negeri sehingga harganya terjangkau oleh masyarakat luas. Kebijakan Pemerintah tersebut dinamakan….

Harga listrik dan bahan bakar di Indonesia tergolong murah dibandiingkan dengan negara lain. Kebijakan Pemerintah tersebut diharapkan mampu menurunkan harga produk di dalam negeri sehingga harganya terjangkau oleh masyarakat luas. Kebijakan  Pemerintah tersebut dinamakan….

  1. ekspor

  2. subsidi

  3. proteksi

  4. dumping

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

34

:

01

Klaim

Iklan

D. Tri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Kebijakan Pemerintah dalam bidang ekonomi antara lain: Kebijakan subsidi yaitu kebijakan ekonomi yang bertujuan menurunkan tingkat harga Kebijakan dumping yaitu kebijakan ekonomi untuk menjual barang di dalam negeri lebih rendah daripada di luar negeri Kebijakan proteksi yaitu kebijakan ekonomi yang bertujuan membatasi masuknya barang dari luar negeri ke pasar dalam negeri Berkaitan dengan penurunan harga produk dalam negeri tersebut maka yang digunakan adalah kebijakan subsidi.

Kebijakan Pemerintah dalam bidang ekonomi antara lain:

  1. Kebijakan subsidi yaitu kebijakan ekonomi yang bertujuan menurunkan tingkat harga
  2. Kebijakan dumping yaitu kebijakan ekonomi untuk menjual barang di dalam negeri lebih rendah daripada di luar negeri
  3. Kebijakan proteksi yaitu kebijakan ekonomi yang bertujuan membatasi masuknya barang dari luar negeri ke pasar dalam negeri

Berkaitan dengan penurunan harga produk dalam negeri tersebut maka yang digunakan adalah kebijakan subsidi.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Lifana

Pembahasan terpotong

Geuentara Sundiana

Pembahasan tidak lengkap Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Pertanyaan serupa

Semua alat pembayaran yang diterima sebagai alat pembayaran internasional disebut .…

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia