Iklan

Iklan

Pertanyaan

Harga keseimbangan akan terbentuk apabila....

Harga keseimbangan akan terbentuk apabila....space space  

  1. supply = 0space space 

  2. suppy = 1space space 

  3. demand < supplyspace space 

  4. demand = supplyspace space 

  5. demand > supplyspace space 

Iklan

N. Nurlaila

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Malang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space space 

Iklan

Pembahasan

Sebelumnya perlu diketahui bahwa harga keseimbangan adalah hargayang terbentuk dari kondisi keseimbangan pasar karena adanya kesepakatan antara penjual dan pembeli. Sedangkan keseimbangan pasar dapat diartikan sebagaikondisi disaatjumlah barang yang diminta oleh konsumen sama dengan jumlah barang yang ditawarkan oleh produsen pada tingkat harga yang sama. Oleh karena itu, harga keseimbangan dapat terbentuk jika permintaan ( demand ) sama dengan penawaran ( supply ) . Jadi, jawaban yang tepat adalah D .

Sebelumnya perlu diketahui bahwa harga keseimbangan adalah harga yang terbentuk dari kondisi keseimbangan pasar karena adanya kesepakatan antara penjual dan pembeli. Sedangkan keseimbangan pasar dapat diartikan sebagai kondisi disaat jumlah barang yang diminta oleh konsumen sama dengan jumlah barang yang ditawarkan oleh produsen pada tingkat harga yang sama. Oleh karena itu, harga keseimbangan dapat terbentuk jika permintaan (demand) sama dengan penawaran (supply)

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

166

Efthimia Mandak

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari!

Tata Nugraha

i love sarmok

Jeslyn Kanty

Jawaban tidak sesuai

Yunita Anggraeni

Pembahasan terpotong

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Uraikan pengertian permintaan, penawaran, dan harga keseimbangan ?

8

3.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia