Iklan

Pertanyaan

Warak Ngendok merupakan ikon masyarakat Semarang berukuran raksasa yang acap diarak keliling jalan raya menyambut datangnya bulan suci Ramadan. Ikon ini berwujud makhluk rekaan yang merupakan simbol persatuan dari berbagai golongan etnis di Semarang, Jawa, Arab, dan Tionghoa. Kepalanya menyerupai kepala naga (Tiongkok), tubuhnya layaknya burak (Arab), dan empat kakinya menyerupai kaki kambing (Jawa).space space 

Sumber: Bombastis.com

Hal tersebut menggambarkan telah terjadi proses sosial berbentuk ....

Hal tersebut menggambarkan telah terjadi proses sosial berbentuk ....space space 

  1. kooptasi.space space 

  2. konsolidasi.space space 

  3. konsiliasi.space space 

  4. asimilasi.space space 

  5. infiltrasi.space space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

15

:

19

:

16

Klaim

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Poin pada soal ini membahas mengenai konsep asimilasi sebagai interaksi asosiatif. Bentuk interaksi sosial dibagi menjadi dua yaitu interaksi asosiatif (menyatukan) dan interaksi disosiatif (membenturkan) . Asimilasi merupakan bentuk peleburan kebudayaan berbeda menjadi satu kebudayaan tunggal milik bersama. Sehingga proses ini mengarah pada hilangnya suatu perbedaan. Berdasarkan ilustrasi pada soal Warak Ngendok merupakan salah satu contoh asimilasi yakni adanyapeleburan dari budaya Tionghoa, Arab, dan Jawa yang menghasilkan unsur budaya baru. Jadi dapat disimpulkan jawaban yang tepat adalah D.

Poin pada soal ini membahas mengenai konsep asimilasi sebagai interaksi asosiatif.space space 

Bentuk interaksi sosial dibagi menjadi dua yaitu interaksi asosiatif (menyatukan) dan interaksi disosiatif (membenturkan). Asimilasi merupakan bentuk peleburan kebudayaan berbeda menjadi satu kebudayaan tunggal milik bersama. Sehingga proses ini mengarah pada hilangnya suatu perbedaan. space space 

Berdasarkan ilustrasi pada soal Warak Ngendok merupakan salah satu contoh asimilasi yakni adanya peleburan dari budaya Tionghoa, Arab, dan Jawa yang menghasilkan unsur budaya baru.space space 

Jadi dapat disimpulkan jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Setiap kebudayaan asli selalu berinteraksi dengan kebudayaan baru. Interaksi atau hubungan tersebut dapat terwujud dalam bentuk ... Sintesis. Asimilasi. Akulturasi. Enkulturasi.

7

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia