Iklan

Pertanyaan

Hal-hal yang mengawali suatu konflik antar kelompok sosial, kecuali...

Hal-hal yang mengawali suatu konflik antar kelompok sosial, kecuali... 

undefined 

  1. Ambiguitas peran

  2. Adanya hubungan kelompok

  3. Persaingan memperoleh sesuatu yang lebih tinggi

  4. Hambatan-hambatan komunikasi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

15

:

30

:

48

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dapat disimpulkan ambiguitas peran bukan merupakan faktor penyebab konflik antar kelompok, melainkanaspek yang dapatmempengaruhi munculnya konflik peran, maka jawaban yang tepat adalah A.

dapat disimpulkan ambiguitas peran bukan merupakan faktor penyebab konflik antar kelompok, melainkan aspek yang dapat mempengaruhi munculnya konflik peran, maka jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Konflik antar kelompok adalah pertentangan yang terjadi antara dua kelompok atau lebih yang disebabkan oleh kepentingan yang sama.Konflik antar kelompok terjadi ketika ada dan kepentingan sama atau berbeda dengan tujuan berbeda dari masing-masing kelompok. Beberapa penyebab konflik antar kelompok, yaitu: Kepentingan sama Stereotype, prasangka dan diskriminasi Memperebutkan sumber daya Identitas sosial atau kategori berbeda Ketidakadilan ( in justice) Perilaku agresif Jadi, dapat disimpulkan ambiguitas peran bukan merupakan faktor penyebab konflik antar kelompok, melainkanaspek yang dapatmempengaruhi munculnya konflik peran, maka jawaban yang tepat adalah A.

Konflik antar kelompok adalah pertentangan yang terjadi antara dua kelompok atau lebih yang disebabkan oleh kepentingan yang sama. Konflik antar kelompok terjadi ketika ada dan kepentingan sama atau berbeda dengan tujuan berbeda dari masing-masing kelompok. Beberapa penyebab konflik antar kelompok, yaitu:

  • Kepentingan sama
  • Stereotype, prasangka dan diskriminasi
  • Memperebutkan sumber daya
  • Identitas sosial atau kategori berbeda
  • Ketidakadilan (injustice)
  • Perilaku agresif

Jadi, dapat disimpulkan ambiguitas peran bukan merupakan faktor penyebab konflik antar kelompok, melainkan aspek yang dapat mempengaruhi munculnya konflik peran, maka jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar di bawah ini dengan cermat! Gambar di atas merupakan contoh....

20

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia