Iklan

Iklan

Pertanyaan

Hal-hal berikut ini menjadi pembeda sel prokariotik dan eukariotik kecuali ....

Hal-hal berikut ini menjadi pembeda sel prokariotik dan eukariotik kecuali ....space space 

  1. nukleusspace space 

  2. respirasispace space 

  3. membran nukleusspace space 

  4. sistem endomembranspace space 

  5. bentuk DNAspace space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Sel prokariotik dan eukariotik memiliki perbedaan yang sangat signifikan dengan dasar utama ada tidaknya membran nukleus (inti sel). Namun, masih ada beberapa perbedaan antara keduanya yaitu: Sel prokariotik tidak memiliki nukleus yang sebenarnya, materi inti tersebar dalam sitoplasma karena tidak mempunyai membran inti. Sementara itu, sel eukariotik memiliki nukleus yang sebenarnya karena materi inti dilingkupi oleh membran inti. Sel prokariotik tidak memiliki sistem endomembran, sedangkan sel eukariotik memiliki sistem endomembran. Sistem endomembran yakni organel-organel bermembran seperti retikulum endoplasma, kompleks golgi, mitokondria, lisosom, serta kloroplas pada tumbuhan. DNA pada prokariotik berbentuk sirkuler (DNA tersebut hanya berputar-putar saja dan berakhir di tempat yang sama saat DNA tersebut berawal), sedangkan pada sel eukariotik DNA tersebut memiliki bentuk dua bentuk, yaitu linier dan sirkuler. Sementara itu, untuk respirasi pada respirasi eukariotik maupun respirasi prokariotik sebenarnya sama, yaitu terdiri dari respirasi aerob dan anaerob. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Sel prokariotik dan eukariotik memiliki perbedaan yang sangat signifikan dengan dasar utama ada tidaknya membran nukleus (inti sel). Namun, masih ada beberapa perbedaan antara keduanya yaitu:

  • Sel prokariotik tidak memiliki nukleus yang sebenarnya, materi inti tersebar dalam sitoplasma karena tidak mempunyai membran inti. Sementara itu, sel eukariotik memiliki nukleus yang sebenarnya karena materi inti dilingkupi oleh membran inti.
  • Sel prokariotik tidak memiliki sistem endomembran, sedangkan sel eukariotik memiliki sistem endomembran. Sistem endomembran yakni organel-organel bermembran seperti retikulum endoplasma, kompleks golgi, mitokondria, lisosom, serta kloroplas pada tumbuhan.
  • DNA pada prokariotik berbentuk sirkuler (DNA tersebut hanya berputar-putar saja  dan berakhir di tempat yang sama saat DNA tersebut berawal), sedangkan pada sel eukariotik DNA tersebut memiliki bentuk dua bentuk, yaitu linier dan sirkuler.

Sementara itu, untuk respirasi pada respirasi eukariotik maupun respirasi prokariotik sebenarnya sama, yaitu terdiri dari respirasi aerob dan anaerob.space space 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Latihan Bab

Komponen Kimiawi Sel

Bagian Struktural Sel

Jenis-jenis Sel

Transpor Membran

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

887

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan perbedaan sel prokariotik dan sel eukariotik!

25rb+

4.3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Fitur Roboguru

Topik Roboguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

081578200000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia