Iklan

Iklan

Pertanyaan

Gubernur Hindia Belanda yang menciptakan Tanam Paksa (tahun 1830) adalah….

Gubernur Hindia Belanda yang menciptakan Tanam Paksa (tahun 1830) adalah….

  1.  J.P Coen

  2. Van den Bosch

  3. Herman W. Daendels

  4. Cornelis De Houtman

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Gubernur jenderal Hindia Belanda yang menerapkan sistem tanam paksa atau cultuurstelsel adalah Johannes van den Bosch. Van den Bosch adalah gubernur jenderal Hindia Belanda ke-43 yang menjabat pada tahun 1830 hingga 1834. Van den Bosch menerapkan sistem ini sejak diangkat menjadi gubernur jenderal. Sistem ini mewajibkan rakyat jajahan untuk menyisihkan seperlima lahan tani mereka untuk ditanami tanaman uang atau cash crop seperti kopi dan gula tebu. Sementara yang tidak memiliki lahan diwajibkan bekerja di perkebunan milik pemerintah kolonial. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah B.

Gubernur jenderal Hindia Belanda yang menerapkan sistem tanam paksa atau cultuurstelsel adalah Johannes van den Bosch. Van den Bosch adalah gubernur jenderal Hindia Belanda ke-43 yang menjabat pada tahun 1830 hingga 1834. Van den Bosch menerapkan sistem ini sejak diangkat menjadi gubernur jenderal. Sistem ini mewajibkan rakyat jajahan untuk menyisihkan seperlima lahan tani mereka untuk ditanami tanaman uang atau cash crop seperti kopi dan gula tebu. Sementara yang tidak memiliki lahan diwajibkan bekerja di perkebunan milik pemerintah kolonial.

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sistem yang diterapkan oleh Van den Bosch di Indonesia pada tahun 1830 adalah…

53

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia