Iklan

Pertanyaan

Grafik berikut menunjukkan jumlah pendaki Gunung Rinjani pada tahun 2019. Redaksi Koran Merah. 2020. Data Pendakian Gunung Rinjani 2019, Wisatawan dari 10 Negara ini Mendominasi. Diakses 30 September 2021. https://www.koranmerah.com/2020/02/26/data-pendakian-gunung-rinjani-2019-wisatawan-dari-10-negara-ini-mendominasi/. For educational purposes only. Berdasarkan data pada grafik tersebut, manakah pernyataan berikut yang PALING TEPAT mengenai jumlah pendaki Gunung Rinjani pada Juni hingga Desember 2019?

Grafik berikut menunjukkan jumlah pendaki Gunung Rinjani pada tahun 2019.
 


Redaksi Koran Merah. 2020. Data Pendakian Gunung Rinjani 2019, Wisatawan dari 10 Negara ini Mendominasi. Diakses 30 September 2021. https://www.koranmerah.com/2020/02/26/data-pendakian-gunung-rinjani-2019-wisatawan-dari-10-negara-ini-mendominasi/. For educational purposes only.


Berdasarkan data pada grafik tersebut, manakah pernyataan berikut yang PALING TEPAT mengenai jumlah pendaki Gunung Rinjani pada Juni hingga Desember 2019?

  1. Jumlah pendaki lokal tidak lebih banyak dari jumlah pendaki dari Perancis.

  2. Sejak Agustus hingga Desember, jumlah pendaki mengalami penurunan.

  3. Jalur pendakian terfavorit ketiga diraih oleh jalur pendakian Aikberik.

  4. Penurunan terbesar jumlah pendaki terjadi pada bulan November.

  5. Peningkatan tertinggi jumlah pendaki terjadi pada bulan Juli.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

04

:

16

Iklan

N. Syafriah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Pembahasan

Berdasarkan data pada grafik, jumlah pendaki Gunung Rinjani meningkat pada Juli, Agustus, dan Desember 2019. Namun, selisih tinggi grafik pada bulan Juni dan Juli lebih besar jika dibandingkan selisih tinggi grafik bulan Juli dan Agustus serta bulan November dan Desember sehingga peningkatan tertinggi jumlah pendaki Gunung Rinjani pada periode Juni hingga Desember 2019 terjadi pada bulan Juli. Oleh karena itu, pernyataan yang paling tepat adalah peningkatan tertinggi jumlah pendaki terjadi pada bulan Juli . Pilihan jawaban A kurang tepat karena pada grafik hanya diberikan informasi bahwa jumlah pendaki lokal lebih sedikit dari jumlah pendaki mancanegara dan pendaki dari Perancis menjadi yang terbanyak jika dibandingkan negara-negara lain, tetapi tidak termasuk Indonesia atau pendaki lokal. Oleh karena itu, belum dapat dipastikan apakah jumlah pendaki lokal tidak lebih banyak dari jumlah pendaki dari Perancis. Pilihan jawaban B tidak tepat karena pada bulan Desember 2020, terjadi peningkatan jumlah pendaki Gunung Rinjani. Pilihan jawaban C tidak tepat karena jalur pendakian terfavorit ketiga diraih oleh jalur pendakian Timbanuh, yakni sebanyak 1.435 pendaki. Pilihan jawaban D tidak tepat karena penurunan terbesar jumlah pendaki terjadi pada bulan Oktober 2020, yakni berkurang sebanyak 1.150 pendaki. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Berdasarkan data pada grafik, jumlah pendaki Gunung Rinjani meningkat pada Juli, Agustus, dan Desember 2019. Namun, selisih tinggi grafik pada bulan Juni dan Juli lebih besar jika dibandingkan selisih tinggi grafik bulan Juli dan Agustus serta bulan November dan Desember sehingga peningkatan tertinggi jumlah pendaki Gunung Rinjani pada periode Juni hingga Desember 2019 terjadi pada bulan Juli. Oleh karena itu, pernyataan yang paling tepat adalah peningkatan tertinggi jumlah pendaki terjadi pada bulan Juli.

Pilihan jawaban A kurang tepat karena pada grafik hanya diberikan informasi bahwa jumlah pendaki lokal lebih sedikit dari jumlah pendaki mancanegara dan pendaki dari Perancis menjadi yang terbanyak jika dibandingkan negara-negara lain, tetapi tidak termasuk Indonesia atau pendaki lokal. Oleh karena itu, belum dapat dipastikan apakah jumlah pendaki lokal tidak lebih banyak dari jumlah pendaki dari Perancis.

Pilihan jawaban B tidak tepat karena pada bulan Desember 2020, terjadi peningkatan jumlah pendaki Gunung Rinjani.

Pilihan jawaban C tidak tepat karena jalur pendakian terfavorit ketiga diraih oleh jalur pendakian Timbanuh, yakni sebanyak 1.435 pendaki.

Pilihan jawaban D tidak tepat karena penurunan terbesar jumlah pendaki terjadi pada bulan Oktober 2020, yakni berkurang sebanyak 1.150 pendaki.

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!