Iklan

Iklan

Pertanyaan

Globalisasi dapat menyebabkan ketimpangan sosial budaya, misalnya budaya populer yang semakin digemari sementara budaya lokal semakin luntur. Meskipun demikian, ketimpangan sosial akibat globalisasi tersebut dapat dicegah. Salah satu sikap bijak mencegah terjadinya ketimpangan budaya lokal dengan budaya global adalah ….

Globalisasi dapat menyebabkan ketimpangan sosial budaya, misalnya budaya populer yang semakin digemari sementara budaya lokal semakin luntur. Meskipun demikian, ketimpangan sosial akibat globalisasi tersebut dapat dicegah. Salah satu sikap bijak mencegah terjadinya ketimpangan budaya lokal dengan budaya global adalah ….

  1. mengembangkan westernisasi melalui acara televisi

  2. menerima semua pengaruh budaya global karena tuntutan modernisasi dan globalisasi

  3. menghargai budaya lokal tanpa mau menerima budaya global

  4. mengembangkan budaya lokal agar mampu bersaing dengan budaya global

  5. memberikan kebebasan kepada masyarakat untuk mencintai budaya global

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Ketimpangan sosial budaya mengarah pada ketidakseimbangan posisi budaya yang dimiliki oleh masyarakat. Budaya luar negeri yang mampu menarik perhatian kaum muda di dunia menjadi salah satu penyebab terjadinya ketimpangan sosial budaya. Untuk mencegah terjadinya ketimpangan sosial budaya masyarakat hendaknya melestarikan kebudayaan lokal agar tidak terpinggirkan kebudayaan global. Menjaga budaya lokal merupakan salah satu upaya yang tepat mencegah ketimpangan sosial budaya. Misalnya, budaya lokal yang berupa batik. Batik sebagai budaya lokal dapat dikembangkan melalui modifikasi corak batik yang lebih bervariasi sehingga mampu diekspor ke berbagai negara dan mampu bersaing dengan budaya-budaya lain.

Ketimpangan sosial budaya mengarah pada ketidakseimbangan posisi budaya yang dimiliki oleh masyarakat. Budaya luar negeri yang mampu menarik perhatian kaum muda di dunia menjadi salah satu penyebab terjadinya ketimpangan sosial budaya. Untuk mencegah terjadinya ketimpangan sosial budaya masyarakat hendaknya melestarikan kebudayaan lokal agar tidak terpinggirkan kebudayaan global. Menjaga budaya lokal merupakan salah satu upaya yang tepat mencegah ketimpangan sosial budaya. Misalnya, budaya lokal yang berupa batik. Batik sebagai budaya lokal dapat dikembangkan melalui modifikasi corak batik yang lebih bervariasi sehingga mampu diekspor ke berbagai negara dan mampu bersaing dengan budaya-budaya lain.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Fenomena globalisasi yang terjadi dapat berdampak pada kesenjangan sosial di suatu negara, termasuk di Indonesia. Salah satu penyebab kesenjangan atau ketimpangan sosial di Indonesia adalah ketidakset...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia