Iklan

Pertanyaan

Genotipe populasi organisme yang mengandungalela ganda adalah ....

Genotipe populasi organisme yang mengandung alela ganda adalah ....

  1. BB, Bb, bb

  2. begin mathsize 14px style straight B squared straight b comma space straight B squared straight B squared comma space bb end style

  3. begin mathsize 14px style straight B to the power of 1 straight B to the power of 1 comma space straight B to the power of 1 straight B squared comma space straight B squared straight B squared end style

  4. begin mathsize 14px style straight B to the power of 1 straight b comma space bB squared comma space straight B to the power of 1 straight B squared end style

  5. begin mathsize 14px style straight B to the power of 1 straight B to the power of 1 comma space bb comma space straight B to the power of 1 straight b end style

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

32

:

42

Klaim

Iklan

R. Fitriani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Nusantara PGRI Kediri

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Alel ganda adalah fenomena adanya tiga atau lebih alel dari suatu gen. Umumnya satu gen tersusun atas dua alel yaitu satu alel dominan dan satu alel resesif. Akan tetapi pada alel ganda, terdapat lebih dari dua alel. Genotippopulasi organisme yang memiliki komposisi alel ganda yang tepat dari jawaban diatas adalah B 1 b, bB 2 , B 1 B 2 . Contoh lain misalnya pada golongan dara ABO dengan genotip: A = I A I A atau I A i B = I B I B atau I b i AB = I A I B O = ii

 

Alel ganda adalah fenomena adanya tiga atau lebih alel dari suatu gen. Umumnya satu gen tersusun atas dua alel yaitu satu alel dominan dan satu alel resesif. Akan tetapi pada alel ganda, terdapat lebih dari dua alel. Genotip populasi organisme yang memiliki komposisi alel ganda yang tepat dari jawaban diatas adalah B1b, bB2, B1B2. Contoh lain misalnya pada golongan dara ABO dengan genotip:

A = IAIA atau IAi

B = IBIB atau Ibi

AB = IAIB

O    = ii

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Genotipe populasi organisme yang mengandung alelganda adalah ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia