Iklan

Iklan

Pertanyaan

Gas hidrogen direaksikan dengan gas khlor menurut persamaan reaksi H 2 ​ ( g ) + Cl 2 ​ ( g ) → HCl ( g ) Jika tekanan dan temperatur tetap, maka reaksi ini menyatakan.... 1 molekul gas hidrogen bereaksi dengan 1 molekul gas khlor menghasilkan 2 molekul gas hidrogen khlorida 1 liter gas hidrogen bereaksi dengan 1 liter gas khlor menghasilkan 2 liter gas hidrogen khlorida 1 gram gas hidrogen bereaksi dengan 1 gram gas khlor menghasilkan 2 gram gas hidrogen khlorida 1 mol hidrogen bereaksi dengan 1 mol gas khlor menghasilkan 2 mol gas hidrogen khlorida

Gas hidrogen direaksikan dengan gas khlor menurut persamaan reaksi
 

 


Jika tekanan dan temperatur tetap, maka reaksi ini menyatakan....

  1. 1 molekul gas hidrogen bereaksi dengan 1 molekul gas khlor menghasilkan 2 molekul gas hidrogen khlorida
  2. 1 liter gas hidrogen bereaksi dengan 1 liter gas khlor menghasilkan 2 liter gas hidrogen khlorida
  3. 1 gram gas hidrogen bereaksi dengan 1 gram gas khlor menghasilkan 2 gram gas hidrogen khlorida
  4. 1 mol hidrogen bereaksi dengan 1 mol gas khlor menghasilkan 2 mol gas hidrogen khlorida  

Iklan

R. Ulfi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Reaksi setara dari soal di atas adalah sebagai berikut: Menurut hukum Gay-Lussac, perbandingan volume gas padatekanan dan temperatur tetap setara dengan perbandingan koefisien reaksi dan perbandingan jumlah molekulnya. Dari reaksi di atas, dapat disimpulkan bahwa: 1 molekul gas hidrogen bereaksi dengan 1 molekul gas khlor menghasilkan 2 molekul gas hidrogen khlorida (pernyataan 1 BENAR) 1 liter gas hidrogen bereaksi dengan 1 liter gas khlor menghasilkan 2 liter gas hidrogen khlorida (pernyataan 2 BENAR) Jika direaksikan masing-masing 1 gram gas hidrogen dan gas khlor, maka untuk menentukan jumlahgas hidrogen khlorida menggunakan cara sebagai berikut: Dari jumlah mol di atas, tampak bahwa gas khlor memiliki mol yang lebih kecil, maka gas khlor berperan sebagai reaksi pembatas. Berikut perhitungan jumlah mol produk. Dari perhitungan di atas, diketahui mol hidrogen khlorida sebanyak 0,028 mol Dari perhitungan diatas, diperoleh massa gas hidrogen khlorida sebanyak 1,022 gram (Pernyataan 3 SALAH). Perbandingan mol gasyang bereaksi dan gas hasil reaksi setara dengan perbandingan koefisiennya. Oleh karena itu, ketika direaksikan 1 mol gas hidrogen dengan 1 mol gas khlor, akan dihasilkan 2 mol hidrogen khlorida (Pernyataan 4 BENAR). Dari pembahasan di atas, dapat disimpulkan bahwa pernyataanyang benar adalah nomor 1,2 dan 4.

Reaksi setara dari soal di atas adalah sebagai berikut:


begin mathsize 14px style H subscript 2 open parentheses italic g close parentheses and Cl subscript 2 open parentheses italic g close parentheses yields 2 H Cl open parentheses italic g close parentheses space end style 
 

Menurut hukum Gay-Lussac, perbandingan volume gas pada tekanan dan temperatur tetap setara dengan perbandingan koefisien reaksi dan perbandingan jumlah molekulnya. Dari reaksi di atas, dapat disimpulkan bahwa:

1 molekul gas hidrogen bereaksi dengan 1 molekul gas khlor menghasilkan 2 molekul gas hidrogen khlorida (pernyataan 1 BENAR)
1 liter gas hidrogen bereaksi dengan 1 liter gas khlor menghasilkan 2 liter gas hidrogen khlorida (pernyataan 2 BENAR)

Jika direaksikan masing-masing 1 gram gas hidrogen dan gas khlor, maka untuk menentukan jumlah gas hidrogen khlorida menggunakan cara sebagai berikut:


begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell mol space H subscript 2 end cell equals cell m over Mr end cell row blank equals cell fraction numerator 1 space g over denominator 2 space g forward slash mol end fraction end cell row blank equals cell 0 comma 5 space mol end cell row cell mol space Cl subscript 2 end cell equals cell m over Mr end cell row blank equals cell fraction numerator 1 space g over denominator 71 space g forward slash mol space end fraction end cell row blank equals cell 0 comma 014 space mol end cell end table end style 
 

Dari jumlah mol di atas, tampak bahwa gas khlor memiliki mol yang lebih kecil, maka gas khlor berperan sebagai reaksi pembatas. Berikut perhitungan jumlah mol produk.


 


Dari perhitungan di atas, diketahui mol hidrogen khlorida sebanyak 0,028 mol 
 

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell m subscript HCl end cell equals cell mol cross times Mr end cell row blank equals cell 0 comma 028 space mol cross times 36 comma 5 space g forward slash mol end cell row blank equals cell 1 comma 022 space g end cell end table end style  


Dari perhitungan diatas, diperoleh massa gas hidrogen khlorida sebanyak 1,022 gram (Pernyataan 3 SALAH).

Perbandingan mol gas yang bereaksi dan gas hasil reaksi setara dengan perbandingan koefisiennya. Oleh karena itu, ketika direaksikan 1 mol gas hidrogen dengan 1 mol gas khlor, akan dihasilkan 2 mol hidrogen khlorida (Pernyataan 4 BENAR).

Dari pembahasan di atas, dapat disimpulkan bahwa pernyataan yang benar adalah nomor 1,2 dan 4.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

13

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan persamaan reaksi (belum setara) berikut! C 3 ​ H 8 ​ ( g ) + O 2 ​ ( g ) → CO 2 ​ ( g ) + H 2 ​ O ( g ) Pada suhu dan tekanan tertentu, perbandingan volume CO 2 ​ dan H 2 ​ O adalah ....

242

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia