Iklan
Pertanyaan
Tanggung jawab merupakan kesadaran manusia akan tingkah laku atau perbuatan baik disengaja maupun yang tidak disengaja. Tanggung jawab warga negara terhadap bangsa dan negaranya dilaksanakan dengan cara memenuhi hak dan kewajibannya sebagai warga negara seperti yang tercantum dalam landasan konstitusional negara Indonesia, yakni Undang-undang Dasar 1945. Berbagai bentuk sikap dan prilaku dapat diwujudkan sebagai cermin dari tanggung jawab warga negara Indonesia dalam kehidupan sehari-hari. Salah satunya adalah memahami dan mengamalkan Pancasila dalam berbagai bidang kehidupan, baik politik, ekonomi, sosial maupun budaya.
Gagasan utama dari paragraf yang disajikan adalah .....
Hak warga negara terhadap negaranya.
Kewajiban warga negara kepada negaranya.
Tanggung jawab warga negara terhadap bangsa dan negaranya.
Kewenangan warga negara terhadap bangsa dan negaranya.
Iklan
E. Iga
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Sanata Dharma
8
5.0 (3 rating)
Putri Agnia
Mudah dimengerti Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia