Iklan

Iklan

Pertanyaan

Fungsi teks editorial yang paling tepat adalah ....

Fungsi teks editorial yang paling tepat adalah ....space 

  1. memengaruhi atau meyakinkan pembacaspace 

  2. mendeskripsikan secara detail tentang diri kitaspace 

  3. mendeskripsikan suatu objek dengan detailspace 

  4. memberikan penilaian secara kritis mengenai peristiwa atau masalah aktual yang menjadi pro dan kontraspace 

  5. mengingatkan kepada generasi penerus untuk mengenang sejarahspace 

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A.space 

Iklan

Pembahasan

Teks editorial adalah teks yang berisi pendapat pribaditerhadap suatu isu/masalah aktual berdasarkan fakta yang didukung dengan data. Pendapat pribadi yang diambil berdasarkan fakta dan data pada sebuah teks editorial, membuat argumen tersebut menjadi argumen yang kuat sehingga mampu memengaruhi atau meyakinkan pembaca untuk memikirkan isu yang sedang dibahas pada teks editorial tersebut. Jadi, fungsi teks editorial adalah mengajak pembaca untuk memengaruhi atau meyakinkan pembaca. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Teks editorial adalah teks yang berisi pendapat pribadi terhadap suatu isu/masalah aktual berdasarkan fakta yang didukung dengan data.

Pendapat pribadi yang diambil berdasarkan fakta dan data pada sebuah teks editorial, membuat argumen tersebut menjadi argumen yang kuat sehingga mampu memengaruhi atau meyakinkan pembaca untuk memikirkan isu yang sedang dibahas pada teks editorial tersebut.

Jadi, fungsi teks editorial adalah mengajak pembaca untuk memengaruhi atau meyakinkan pembaca.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

210

Nur Fadillah

Pembahasan lengkap banget Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa yang dimaksud teks editorial?

9

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia