Iklan

Pertanyaan

Fluks magnetik yang dihasilkan oleh medan magnetik B yang menembus tegak lurus permukaan seluas A adalah ϕ . Jika, medan magnetiknya diperkecil menjadi 2 1 ​ B sedangkan luas permukaannya diperbesar menjadi 2 A , maka fluks yang dihasilkan sama dengan ....

Fluks magnetik yang dihasilkan oleh medan magnetik B yang menembus tegak lurus permukaan seluas A adalah . Jika, medan magnetiknya diperkecil menjadi  sedangkan luas permukaannya diperbesar menjadi 2A, maka fluks yang dihasilkan sama dengan ....

  1.  

  2.   

  3.   

  4.    

  5.   

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

28

:

02

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah C. Diketahui : B 1 ​ = B A 1 ​ = A ϕ 1 ​ = ϕ B 2 ​ = 2 1 ​ B A 2 ​ = 2 A Ditanya : ϕ 2 ​ Fluks magnetik adalahukuran atau jumlah medan magnet B yang melewati luas penampang tertentu, misalnya kumparan kawat (hal ini sering pula disebut "kerapatan medan magnet". Besarnya fluks magnet dapat dihitung menggunakan persamaan berikut ϕ = B × A Sehingga flusk magnet pada keadaan berikut dapat dihitung menggunkan perbandingan seperti berikut ϕ 1 ​ ϕ 2 ​ ​ ϕ ϕ 2 ​ ​ ϕ 2 ​ ​ = = = ​ B 1 ​ × A 1 ​ B 2 ​ × A 2 ​ ​ B × A 2 1 ​ B × 2 A ​ ϕ ​ Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah C.

Diketahui :

Ditanya : 

Fluks magnetik adalah ukuran atau jumlah medan magnet B yang melewati luas penampang tertentu, misalnya kumparan kawat (hal ini sering pula disebut "kerapatan medan magnet". Besarnya fluks magnet dapat dihitung menggunakan persamaan berikut

 

Sehingga flusk magnet pada keadaan berikut dapat dihitung menggunkan perbandingan seperti berikut

 

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Ananda Syifa Nur Aini

Makasih ❤️

Anon

Pembahasan lengkap banget

Rachmaa Nurlitha

Bantu banget

Bunga Anggraeni Azzahra

Jawaban tidak sesuai Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!