Iklan

Pertanyaan

Faktor yang menyebabkan Kuba mengubah kebijakannya dengan memberi kesempatan bagi perusahaan Amerika Serikat untuk berinvestasi di negaranya adalah ….

Faktor yang menyebabkan Kuba mengubah kebijakannya dengan memberi kesempatan bagi perusahaan Amerika Serikat untuk berinvestasi di negaranya adalah …. 

  1. globalisasi dan tuntutan untuk meningkatkan kesejahteraanundefined 

  2. tingginya nilai investasi Amerika Serikatundefined 

  3. perlunya Kuba melakukan reformasiundefined 

  4. kepentingan elit-elit pengusaha Kubaundefined 

  5. minimnya modal asingundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

27

:

30

Klaim

Iklan

A. Irnawati

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Kerja sama antara Kuba dan Amerika Serikat tidak begitu saja terjadi . Perbedaan ideologi yang sangat kontras terjadi antara Kuba dan Amerika Serikat, meskipun lokasi kedua negara tersebut berdekatan. Tuntutan untuk peningkatan kesejahteraan melalui momen globalisasi merupakan faktor yang melatarbelakangi kerja sama antarkedua negara. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Kerja sama antara Kuba dan Amerika Serikat tidak begitu saja terjadi. Perbedaan ideologi yang sangat kontras terjadi antara Kuba dan Amerika Serikat, meskipun lokasi kedua negara tersebut berdekatan. Tuntutan untuk peningkatan kesejahteraan melalui momen globalisasi merupakan faktor yang melatarbelakangi kerja sama antarkedua negara.undefined 

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Pembentukan MEE di Benua Eropa dilatarbelakangi oleh peristiwa ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia