Iklan

Iklan

Pertanyaan

Faktor penyebab dinamika penduduk di suatu daerah adalah ....

Faktor penyebab dinamika penduduk di suatu daerah adalah ....

  1. natalitas rendah karena tingkat pendidikan masyarakat tinggi

  2. mortalitas rendah, karena tingkat kesehatan masyarakat tinggi

  3. seks rasio tinggi, terbanyak laki-laki hingga rasio seks timpang

  4. tingkat kelahiran nol, karena keberhasilan keluarga berencana

  5. bencana alam, yang menimbulkan banyak korban jiwa

Iklan

H. Argi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Dinamika penduduk adalah perubahan keadaan penduduk di suatu wilayah . Perubahan penduduk dipengaruhi oleh beberapa hal. Faktor yang menyebabkan dinamika penduduk antara lain kelahiran (natalitas), kematian (mortalitas), dan perpindahan penduduk (migrasi). Dari pilihan jawaban pada soal, bencana alam yang menimbulkan banyak korban jiwa adalah salah satu penyebab dinamika penduduk karena jumlah penduduk mengalami penurunan yang signifikan pada wilayah yang terkena bencana. Contohnya bencana Tsunami di Aceh yang telah memakan lebih dari 170.000 korban jiwa sehingga jumlah penduduk di Aceh berkurang cukup drastis dalam waktu yang singkat.

Dinamika penduduk adalah perubahan keadaan penduduk di suatu wilayah. Perubahan penduduk dipengaruhi oleh beberapa hal. Faktor yang menyebabkan dinamika penduduk antara lain kelahiran (natalitas), kematian (mortalitas), dan perpindahan penduduk (migrasi). Dari pilihan jawaban pada soal, bencana alam yang menimbulkan banyak korban jiwa adalah salah satu penyebab dinamika penduduk karena jumlah penduduk mengalami penurunan yang signifikan pada wilayah yang terkena bencana. Contohnya bencana Tsunami di Aceh yang telah memakan lebih dari 170.000 korban jiwa sehingga jumlah penduduk di Aceh berkurang cukup drastis dalam waktu yang singkat.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

23

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pernyataan : (1) banyak anak banyak rejeki; (2) program keluarga berencana; (3) penundaan usia pernikahan; (4) penilaian tinggi terhadap anak; (5) anak sebagai sumber tenaga kerja. Dinamika ...

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia