Iklan

Iklan

Pertanyaan

Eugene Dubois menemukan fosil manusia praaksara di daerah Trinil, Solo, Jawa Tengah. Alasan fosil tersebut dinamakan Pithecanthropus erectus adalah...

Eugene Dubois menemukan fosil manusia praaksara di daerah Trinil, Solo, Jawa Tengah. Alasan fosil tersebut dinamakan Pithecanthropus erectus adalah...

  1. Manusia praaksara tersebut berbadan besar

  2. Berjalan tegak

  3. Tulang rahangnya kuat

  4. Tengkoraknya seukuran buah jeruk 

Iklan

I. Uga

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah B.

jawaban yang benar adalah B. 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pithecanthropus erectus merupakan salah satu jenis manusia purba yang ditemukan di Indonesia. Manusia purba tersebut ditemukan oleh Eugene Duboisdi daerah Trinil, Solo, Jawa Tengah. Pithecanthropus erectus memiliki ciri-ciri berupa volume otak sekitar 900cc, tulang kening sangat menonjol, bagian kepala berbentuk runcing, serta dapat berjalan tegap. Karena jenis manusia purba tersebut diapat berjalan tegap, maka diberi nama Pithecanthropus erectus. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah B.

Pithecanthropus erectus merupakan salah satu jenis manusia purba yang ditemukan di Indonesia. Manusia purba tersebut ditemukan oleh Eugene Dubois di daerah Trinil, Solo, Jawa Tengah. Pithecanthropus erectus memiliki ciri-ciri berupa volume otak sekitar 900cc, tulang kening sangat menonjol, bagian kepala berbentuk runcing, serta dapat berjalan tegap. Karena jenis manusia purba tersebut diapat berjalan tegap, maka diberi nama Pithecanthropus erectus.

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah B. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Ahmad

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Manusia purba Pithecanthropus mojokertensis dianggap sebagai jenis Pithecanthropus tertua karena ...

20

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia