Iklan

Iklan

Pertanyaan

Etanol sebagai salah satu alkohol adalah asam sangat lemah yang terionisasi sesuai persamaan: Jika 1 L larutan etanol 1 M memiliki derajat disosiasi 0,000002% maka nilai Kc adalah…

Etanol sebagai salah satu alkohol adalah asam sangat lemah yang terionisasi sesuai persamaan:

begin mathsize 12px style C H subscript 3 C H subscript 2 O H open parentheses aq close parentheses equilibrium H to the power of plus sign open parentheses aq close parentheses and C H subscript 3 C H subscript 2 O to the power of minus sign open parentheses aq close parentheses end style

Jika 1 L larutan etanol 1 M memiliki derajat disosiasi 0,000002% maka nilai Kc adalah…

  1. begin mathsize 12px style 4 cross times 10 to the power of negative 16 end exponent end style

  2. begin mathsize 12px style 4 cross times 10 to the power of negative 64 end exponent end style

  3. begin mathsize 12px style 2 cross times 10 to the power of negative 8 end exponent end style

  4. begin mathsize 12px style 4 cross times 10 to the power of negative 12 end exponent end style

  5. begin mathsize 12px style 4 cross times 10 to the power of negative 14 end exponent end style

Iklan

Q. 'Ainillana

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Sebanyak 1 L etanol 1 M memiliki jumlah mol sebesar 1 mol. Jumlah etanol terurai: Persamaan reaksi stoikiometrinya seperti berikut: Jumlah etanol dianggap tetap karena pengurangan dengan rasio orde lebih kecil dari 10 tidak memberikan dampak berarti. Volume 1 L sehingga mol dan molaritas bernilai sama.

Sebanyak 1 L etanol 1 M memiliki jumlah mol sebesar 1 mol. Jumlah etanol terurai:

begin mathsize 12px style e t a n o l subscript r e a k s i end subscript equals proportional to cross times e t a n o l subscript a w a l end subscript e t a n o l subscript r e a k s i end subscript equals fraction numerator 0 , 000002 over denominator 100 end fraction cross times 1 straight mol equals 2 cross times 10 to the power of negative 8 end exponent end style

Persamaan reaksi stoikiometrinya seperti berikut:

 

Jumlah etanol dianggap tetap karena pengurangan dengan rasio orde lebih kecil dari 10begin mathsize 14px style blank to the power of negative 3 end exponent end style tidak memberikan dampak berarti. Volume 1 L sehingga mol dan molaritas bernilai sama.

begin mathsize 12px style K c equals fraction numerator product open square brackets p r o d u k close square brackets to the power of k o e f end exponent over denominator product open square brackets r e a k t a n close square brackets to the power of k o e f end exponent end fraction equals fraction numerator open square brackets straight H to the power of plus close square brackets open square brackets CH subscript 3 CH subscript 2 straight O to the power of minus close square brackets over denominator open square brackets CH subscript 3 CH subscript 2 OH close square brackets end fraction K c equals fraction numerator 2 cross times 10 to the power of negative 8 end exponent cross times 2 cross times 10 to the power of negative 8 end exponent over denominator 1 end fraction equals 4 cross times 10 to the power of negative 16 end exponent end style 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

63

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Konstanta kesetimbangan konsentrasi (Kc) dari reaksi disosiasi tunggal persamaannya dibanding Kc secara umum yaitu…

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia