Iklan

Pertanyaan

Estrogen merupakan salah satu hormon yang penting bagi wanita. Salah satu fungsi estrogen yang dihasilkan oleh ovarium adalah ....

Estrogen merupakan salah satu hormon yang penting bagi wanita. Salah satu fungsi estrogen yang dihasilkan oleh ovarium adalah .... space 

  1. Merangsang kelenjar susu space 

  2. Merangsang pembentukan dinding uterusspace 

  3. Mempengaruhi pembentukan folikel de graff dari korpus luteumspace 

  4. Mempercepat kontraksi uterus saat persalinanspace 

  5. Mengatur menstruasispace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

19

:

04

Klaim

Iklan

O. Khumairah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Padang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B. space 

Pembahasan

Hormon estrogen pada organ reproduksi wanita memiliki fungsi diantaranya ialah, memperbaiki endometrium atau merangsang pembentukan endometrium (dinding uterus) menghambat produksi FSH, merangsang hipofisis menghasilkan LH. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Hormon estrogen pada organ reproduksi wanita memiliki fungsi diantaranya ialah, memperbaiki endometrium atau merangsang pembentukan endometrium (dinding uterus) menghambat produksi FSH, merangsang hipofisis menghasilkan LH. 

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Ketika ovum tidak dibuahi sel sperma, kadarprogesteron dan estrogen menjadi rendah. Apaakibat yang ditimbulkan dari perubahan kadarhormon tersebut?

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia