Iklan
Pertanyaan
Enzim bekerja spesifik dengan dua mekanisme yaitu lock and key dan induced fit. Pada mekanisme lock and key, enzim memiliki bentuk sisi aktif yang spesifik yang hanya sesuai dengan bentuk substratnya. Dalam arti lain, sisi aktif enzim bersifat tetap pada teori lock and key. Sementara mekanisme kerja enzim berdasarkan teori induced fit menjelaskan bahwa enzim memiliki sisi aktif yang akan terbentuk saat terinduksi substratnya. Dalam arti lain, bentuk sisi aktif enzim bersifat fleksibel dan dapat menyesuaikan bentuk substratnya. Masing-masing teori mekanisme kerja enzim tersebut dapat diganggu dengan kehadiran inhibitor ....
Kompetitif pada enzim dengan mekanisme induced fit sebab enzim memiliki sisi aktif yang akan diubah bentuknya oleh inhibitor kompetitif
Nonkompetitif pada enzim dengan mekanisme lock and key sebab kehadiran inhibitor nonkompetitif berikatan pada sisi aktif enzim
Kompetitif pada enzim dengan mekanisme lock and key sebab inhibitor kompetitif mengubah sisi aktif enzim
Nonkompetitif pada enzim dengan mekanisme induced fit sebab inhibitor tersebut akan berikatan pada sisi lain enzim sehingga mencegah sisi aktif enzim terinduksi oleh bentuk substratnya
Nonkompetitif pada enzim dengan mekanisme lock and key sebab inhibitor nonkompetitif akan berikatan pada bagian kofaktor enzim
8 dari 10 siswa nilainya naik
dengan paket belajar pilihan
Habis dalam
01
:
14
:
36
:
55
Iklan
M. Mulyaningsih
Master Teacher
71
4.5 (4 rating)
Rama Aviansyah
Makasih ❤️
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia