Iklan

Iklan

Pertanyaan

Echinodermata memiliki beberapa karakteristik, karakteristik berikut ini yang benar adalah ….

Echinodermata memiliki beberapa karakteristik, karakteristik berikut ini yang benar adalah ….space space 

  1. memiliki larva simetris radial dan dewasa simetris bilateralspace space 

  2. memiliki sistem pembuluh airspace space 

  3. memiliki jantung sebagai pemompa cairan tubuhspace space 

  4. memiliki pigmen pernapasanspace space 

  5. memiliki sistem ekskresispace space 

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

pilihan jawaban yang tepat adalah B.space space 

Iklan

Pembahasan

Echinodermata memiliki karakteristik utama berupa adanya endoskeleton dari kalsium karbonat, yang dapat memanjang membentuk duri, serta sistem pembuluh air (sistem ambulakral) dengan kaki tabung. Echinodermata memiliki sistem peredaran darah berupa sistem haemal atau sistem pembuluh darah tanpa jantung sehingga cairan tubuh digerakan oleh silia, sistem saraf dengan serabut saraf, sistem pencernaan lengkap, serta tidak memiliki pigmentasi pernapasan sehingga pernapasan tidak diangkut melalui cairan tubuh melainkan bernapas dengan insang kulit dan kaki tabung secara langsung. Akan tetapi, Echinodermata belum memiliki sistem ekskresi, sehingga proses pengeluaran terjadi secara difusi langsung ke lingkungan. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Echinodermata memiliki karakteristik utama berupa adanya endoskeleton dari kalsium karbonat, yang dapat memanjang membentuk duri, serta sistem pembuluh air (sistem ambulakral) dengan kaki tabung. Echinodermata memiliki sistem peredaran darah berupa sistem haemal atau sistem pembuluh darah tanpa jantung sehingga cairan tubuh digerakan oleh silia, sistem saraf dengan serabut saraf, sistem pencernaan lengkap, serta tidak memiliki pigmentasi pernapasan sehingga pernapasan tidak diangkut melalui cairan tubuh melainkan bernapas dengan insang kulit dan kaki tabung secara langsung. Akan tetapi, Echinodermata belum memiliki sistem ekskresi, sehingga proses pengeluaran terjadi secara difusi langsung ke lingkungan.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

56

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Madreporit tidak ditemukan pada kelas ….

107

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia