Iklan
Pertanyaan
Dua orang siswa sedang melakukan identifikasi terhadap beberapa jenis tumbuhan yang mereka temukan. Siswa A menemukan tumbuhan yang memiliki bunga kelipatan 3 serta memiliki akar serabut, siswa B menemukan tumbuhan yang memiliki karakteristik tulang daun bercabang atau menyirip, sedangkan siswa C menemukan tumbuhan dengan bagian bunga kelipatan 4 dan 5. Pernyataan yang tepat terkait hal tersebut adalah …
Tumbuhan yang ditemukan oleh siswa A memiliki 2 kotiledon.
Tumbuhan yang ditemukan oleh siswa B memiliki 1 kotiledon.
Tumbuhan yang ditemukan oleh siswa C tidak berkambium.
Tumbuhan yang ditemukan oleh siswa C memiliki pembuluh tersebar.
Tumbuhan yang ditemukan oleh siswa B memiliki pembuluh teratur.
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
02
:
06
:
34
:
29
Iklan
S. Amini
Master Teacher
2
5.0 (1 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia