Iklan
Pertanyaan
Dua orang murid dalam satu kelompok sains sedang berdiskusi mengenai ilmu bioteknologi. Murid A sedang menganalisis karakteristik yang dimiliki pada produk hormon insulin sintesis sedangkan Murid B menganalisis karakteristik pada produk yogurt. Murid A berpendapat bahwa produk hormon insulin sintesis termasuk bioteknologi modern, sedangkan Murid B menganalisis bahwa produk yogurt juga termasuk bioteknologi modern.
Menurut analisis yang kamu lakukan, pernyataan berikut yang tepat adalah ...
Murid A benar, sebab karakteristik pada bioteknologi modern adalah menggunakan prinsip fermentasi, tidak memerlukan keahlian khusus, dan memanfaatkan mikroorganisme secara langsung. Murid B salah, sebab karakteristik pada bioteknologi konvensional adalah menggunakan prinsip rekayasa genetika, memerlukan keahlian khusus, dan memanfaatkan mikroorganisme secara tidak langsung.
Murid A benar, sebab karakteristik pada bioteknologi modern adalah menggunakan prinsip rekayasa genetika, tidak memerlukan keahlian khusus, dan memanfaatkan mikroorganisme secara langsung. Murid B salah, sebab karakteristik pada bioteknologi konvensional adalah menggunakan prinsip fermentasi, memerlukan keahlian khusus, dan memanfaatkan mikroorganisme secara tidak langsung.
Murid A benar, sebab karakteristik pada bioteknologi modern adalah menggunakan prinsip rekayasa genetika, tidak memerlukan keahlian khusus, dan memanfaatkan mikroorganisme secara tidak langsung. Murid B salah, sebab karakteristik pada bioteknologi konvensional adalah menggunakan prinsip fermentasi, memerlukan keahlian khusus, dan memanfaatkan mikroorganisme secara langsung.
Murid A benar, sebab karakteristik pada bioteknologi modern adalah menggunakan prinsip rekayasa genetika, memerlukan keahlian khusus, dan memanfaatkan mikroorganisme secara tidak langsung. Murid B salah, sebab karakteristik pada bioteknologi konvensional adalah menggunakan prinsip fermentasi, tidak memerlukan keahlian khusus, dan memanfaatkan mikroorganisme secara langsung.
Iklan
F. Fitri.Lianingsih
Master Teacher
7
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia