Iklan

Pertanyaan

Dua muatan identik q dan Q terpisah sejauh x . Energi potensial listrik sistem dua muatan itu V . Kemudian, satu muatan identik ke-3 diletakkan tepat ditengah diantara kedua muatan q dan Q tersebut. Usaha gaya Coulomb untuk meletakkan muatan ke-3 itu adalah 4 V . SEBAB Usaha gaya Coulomb sama dengan perubahan energi potensial listrik.

Dua muatan identik q dan Q terpisah sejauh x. Energi potensial listrik sistem dua muatan itu V. Kemudian, satu muatan identik ke-3 diletakkan tepat ditengah diantara kedua muatan q dan Q tersebut. Usaha gaya Coulomb untuk meletakkan muatan ke-3 itu adalah 4V.

SEBAB

Usaha gaya Coulomb sama dengan perubahan energi potensial listrik.

  1. Jika pernyataan benar, alasan benar keduanya menunjukkan hubungan sebab-akibat.

  2. Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab akibat.

  3. Jika pernyataan benar, alasan salah.

  4. Jika pernyataan salah, alasan benar.

  5. Jika pernyataan dan alasan salah.

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

09

:

29

:

44

Klaim

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pernyataan benar,alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab-akibat. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab-akibat. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Muatan Q dan q identik, maka dapat kita tuliskan . Sehingga besar energi potensial listrik awal (sebelum ada muatan ke-3) dapat dituliskan sebagai Kemudian muatan ke-3 diletakkan di antara kedua muatan, maka jarak dari muatan ke-3 ke muatan Q adalah Sebelum diletakkan di antara kedua muatan tersebut, muatan q 3 tidak memiliki energipotensial listrik awal ( EP = 0). Karena muatan q 3 diletakkan di antara kedua muatan, energi potensial yang dimiliki muatan q 3 berasal dari pengaruh medan yang dihasilkan q 1 dan q 2 . Energi potensial listrik merupakan besaran skalar, maka Usaha sama dengan perubahan energi potensialnya, maka Dengan demikian, pernyataan benar . Usaha yang dilakukan gaya Coulomb untuk meletakkan suatumuatan sama dengan perubahan energi potensial listrik. Dengan demikian, alasan benar . Jadi, pernyataan benar,alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab-akibat. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

begin mathsize 14px style q subscript 1 equals q subscript 2 equals q subscript 3 equals Q E P subscript a w a l end subscript equals V end style   

 

Muatan dan identik, maka dapat kita tuliskan begin mathsize 14px style q equals Q end style. Sehingga besar energi potensial listrik awal (sebelum ada muatan ke-3) dapat dituliskan sebagai

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell E P subscript a w a l end subscript end cell equals cell k fraction numerator Q q over denominator r end fraction end cell row cell E P subscript a w a l end subscript end cell equals cell k fraction numerator Q Q over denominator x end fraction end cell row V equals cell k Q squared over x end cell end table end style   

Kemudian muatan ke-3 diletakkan di antara kedua muatan, maka jarak dari muatan ke-3 ke muatan Q adalah begin mathsize 14px style r equals 1 half x end style 

 

Sebelum diletakkan di antara kedua muatan tersebut, muatan q3 tidak memiliki energi potensial listrik awal (EP = 0).

Karena muatan q3 diletakkan di antara kedua muatan, energi potensial yang dimiliki muatan q3 berasal dari pengaruh medan yang dihasilkan q1 dan q2. Energi potensial listrik merupakan besaran skalar, maka 

begin mathsize 14px style E P apostrophe equals k fraction numerator q subscript 1 q subscript 3 over denominator r subscript 13 end fraction plus k fraction numerator q subscript 2 q subscript 3 over denominator r subscript 23 end fraction E P apostrophe equals k fraction numerator Q Q over denominator 1 half x end fraction plus k fraction numerator Q Q over denominator 1 half x end fraction E P apostrophe equals 2 k Q squared over x plus 2 k Q squared over x E P apostrophe equals 4 k Q squared over x E P apostrophe equals 4 V end style  

Usaha sama dengan perubahan energi potensialnya, maka

begin mathsize 14px style W equals increment E P W equals E P apostrophe minus E P W equals 4 V minus 0 W equals 4 V end style  

Dengan demikian, pernyataan benar.

 

Usaha yang dilakukan gaya Coulomb untuk meletakkan suatu muatan sama dengan perubahan energi potensial listrik.

begin mathsize 14px style W equals increment E P end style 

Dengan demikian, alasan benar.

 

Jadi, pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab-akibat. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Energi potensial listrik sistem dua muatan identik q dan Q adalah V ketika keduanya terpisah sejauh x . Apabila kedua muatan itu digeser saling menjauh sehingga jarak antara keduanya menjadi 2 x , lal...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia