Iklan

Pertanyaan

Dua buah kelereng besi dimasukkan ke dalam air yang terus menerus mendidih. Kelereng X lebih besar dibandingkan dengan kelereng Y. Setelah beberapa saat, kelereng ....

Dua buah kelereng besi dimasukkan ke dalam air yang terus menerus mendidih. Kelereng X lebih besar dibandingkan dengan kelereng Y. Setelah beberapa saat, kelereng ....space

  1. X suhunya lebih tinggi dibanding kelereng Yspace 

  2. Y suhunya lebih tinggi dibanding kelereng Xspace

  3. X dan Y suhunya samaspace

  4. kedua kelereng mempunyai suhu yang lebih tinggi daripada airspace

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

07

:

02

:

24

Klaim

Iklan

F. Arifin

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Trisakti

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Perhatikan persamaan kalor untuk menaikan suhu benda Karena X lebih besar daripada Y, maka dari persamaan tersebut dapat disimpulkan bahwa Y suhunya lebih tinggi dibanding kelereng X Dengan demikian, hasilnya adalah Y suhunya lebih tinggi dibanding kelereng X. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Perhatikan persamaan kalor untuk menaikan suhu benda

Q equals m c increment T  Q equals banyaknya space kalor space yang space diterima space atau space dilepas space oleh space suatu space benda space left parenthesis straight J right parenthesis space space space space space m equals massa space benda space yang space menerima space atau space melepas space kalor space left parenthesis kg right parenthesis space space space space c equals kalor space jenis space zat space left parenthesis straight J divided by kg ⁰ straight C right parenthesis space space space space space capital delta T equals perubahan space suhu space left parenthesis ⁰ straight C right parenthesis

Karena X lebih besar daripada Y, maka dari persamaan tersebut dapat disimpulkan bahwa Y suhunya lebih tinggi dibanding kelereng X

Dengan demikian, hasilnya adalah Y suhunya lebih tinggi dibanding kelereng X.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Agus memanaskan 2 kg aluminium dari suhu 20°C sampai 120°C. Jika kalor jenis aluminium 900 J/kg°C, maka kalor yang diperlukan adalah ...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia