Iklan

Pertanyaan

Doni menyelesaikan lomba MIPA selama 3 jam 12 menit 24 detik, sedangkan Ari menyelesaikan lomba MIPA selama 1 jam 46 menit 48 detik. Selisih waktu menyelesaikan lomba MIPA Doni dengan Ari adalah ...

Doni menyelesaikan lomba MIPA selama 3 jam 12 menit 24 detik, sedangkan Ari menyelesaikan lomba MIPA selama 1 jam 46 menit 48 detik. Selisih waktu menyelesaikan lomba MIPA Doni dengan Ari adalah ...

  1. 01.25.36

  2. 01.26.46

  3. 01.35.36

  4. 01.36.46

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

52

:

32

Klaim

Iklan

M. Nasrullah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Makassar

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A. 

Pembahasan

Ingat bahwa: Untuk menentukan selilisih maka kita dapat diselesaikan dengan cara dikurangkan Sehingga diperoleh perhitungan: Dengan demikian selisih waktu menyelesaikan lomba MIPA Doni dengan Ari adalah Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Ingat bahwa:

  • Untuk menentukan selilisih maka kita dapat diselesaikan dengan cara dikurangkan

1 space jam equals 60 space menit 1 space menit equals 60 space detik

Sehingga diperoleh perhitungan:

begin mathsize 12px style table attributes columnalign left end attributes row cell 3 space jam space 12 space menit space 24 space detik minus 1 space jam space 46 space menit space 48 space detik end cell row cell equals 2 space jam space open parentheses 60 plus 12 close parentheses menit space 24 space detik minus 1 space jam space 46 space menit space 48 space detik end cell end table equals 2 space jam space 72 space menit space 24 space detik minus 1 space jam space 46 space menit space 48 space detik equals 2 space jam space 71 space menit space open parentheses 50 plus 24 close parentheses space detik minus 1 space jam space 46 space menit space 48 space detik equals 2 space jam space 71 space menit space open parentheses 50 plus 24 close parentheses space detik minus 1 space jam space 46 space menit space 48 space detik equals 2 space jam space 71 space menit space 74 space detik minus 1 space jam space 46 space menit space 48 space detik equals open parentheses 2 minus 1 close parentheses space jam space open parentheses 71 minus 46 close parentheses space menit space open parentheses 74 minus 48 close parentheses space detik equals 1 space jam space 25 space menit space 36 space detik end style 

Dengan demikian selisih waktu menyelesaikan lomba MIPA Doni dengan Ari adalah 1 space jam space 25 space menit space 36 space detik

Jadi, jawaban yang tepat adalah A. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Aisyah Kirana

Kurang gampang dipahami sih

Khoiri New

Jawaban tidak sesuai

Resti

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Pertanyaan serupa

Gambarlah jarum jam yang sesuai dengan waktu yang ditentukan!

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia