Iklan

Iklan

Pertanyaan

Ditemukan serangga dengan ciri-ciri sebagai berikut. Metamorfosis sempurna Tipe mulut imagonya mengisap Pupa terlindung oleh kokon Larvanya pemakan daun Serangga tersebut termasuk ke dalam bangsa ....

Ditemukan serangga dengan ciri-ciri sebagai berikut.space 

  1. Metamorfosis sempurnaspace 
  2. Tipe mulut imagonya mengisapspace 
  3. Pupa terlindung oleh kokonspace 
  4. Larvanya pemakan daunspace

Serangga tersebut termasuk ke dalam bangsa ....space 

  1. Koleopteraspace  

  2. Siphonapteraspace  

  3. Orthopteraspace 

  4. Lepidopteraspace 

  5. Hemipteraspace 

Iklan

R. Fransisca

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Oleh karena itu, pilihan jawaban yang benar adalah D. Ciri-ciri ordo Lepidoptera adalah sebagai berikut: Mempunyai 2 pasang sayap yang dilapisi sisik. Metamorfosis sempuma, yaitu memiliki siklus hidup: telur — larva — kepompong (pupa) — imago. Pupa pada Lepidoptera dapat dibedakan menjadi dua, yaitu: Pupa mummi: bagian badan kepompong terlihat dariluar b. Pupa kokon, bagian tubuh pupa terlindung kokon. Tipe mulut mengisap dengan alat penghisap berupa belalai yang dapat dijulurkan.

Oleh karena itu, pilihan jawaban yang benar adalah D.space

Ciri-ciri ordo Lepidoptera adalah sebagai berikut:space 

  1. Mempunyai 2 pasang sayap yang dilapisi sisik.space 
  2. Metamorfosis sempuma, yaitu memiliki siklus hidup: telur — larva — kepompong (pupa) — imago.space 
  3. Pupa pada Lepidoptera dapat dibedakan menjadi dua, yaitu: Pupa mummi: bagian badan kepompong terlihat dari luar b. Pupa kokon, bagian tubuh pupa terlindung kokon.space 
  4. Tipe mulut mengisap dengan alat penghisap berupa belalai yang dapat dijulurkan. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kelompok Insecta yang mengalami metamorfosis sempurna adalah . . . .

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia