Iklan

Pertanyaan

Ditemukan hewan vertebrata dengan ciri-ciri sebagai berikut: Poikiloterm Mengalami ekskuvikasi Jantungnya memiliki 4 ruang dengan sekat bilik tidak sempurna Hewan tersebut termasuk kelas . . . .

Ditemukan hewan vertebrata dengan ciri-ciri sebagai berikut:

  • Poikiloterm
  • Mengalami ekskuvikasi
  • Jantungnya memiliki 4 ruang dengan sekat bilik tidak sempurna

Hewan tersebut termasuk kelas . . . .space space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

40

:

04

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Ciri-ciri pada soal menunjukkan bahwa hewan tersebut termasuk kelas Reptilia . Ciri-ciri dari Reptilia adalah hewan poikiloterm (bersuhu dingin), alat pernapasan berupa paru-paru, sistem peredaran darahnya tertutup, jantungnya terdiri dari 4 ruang dengan sekat yang belum sempurna, mengalami fertilisasi internal dan memiliki kulit kering dan bersisik, serta mengalamiekskuvikasi yaitu pergantian/pelepasan kulit yang biasanya terjadi pada reptilia .

Ciri-ciri pada soal menunjukkan bahwa hewan tersebut termasuk kelas Reptilia. Ciri-ciri dari Reptilia adalah hewan poikiloterm (bersuhu dingin), alat pernapasan berupa paru-paru, sistem peredaran darahnya tertutup, jantungnya terdiri dari 4 ruang dengan sekat yang belum sempurna, mengalami fertilisasi internal dan memiliki kulit kering dan bersisik, serta mengalami ekskuvikasi yaitu pergantian/pelepasan kulit yang biasanya terjadi pada reptilia.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Amati ciri-ciri dan gambar hewan Vertebrata berikut dengan cermat! (1) Jantung terdiri atas 4 ruang. (2) Bernapas menggunakan paru-paru. (3) Bersifat ovovivipar. (4) Fertilisasi internal. (5) Ber...

12

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia