Iklan

Iklan

Pertanyaan

Diketahui kalor lebur es sebesar 80 kal/g. Hal ini mengartikan bahwa ….

Diketahui kalor lebur es sebesar 80 kal/g. Hal ini mengartikan bahwa ….

  1. dibutuhkan 80 kalori untuk menaikkan temperatur 1 gram air sebesar 1 derajat

  2. dibutuhkan 80 kalori untuk mengubah 1 gram air menjadi uap seluruhnya

  3. dibutuhkan 80 kalori untuk mempertahankan temperatur 1 gram air

  4. dibutuhkan 80 kalori untuk mengubah 1 gram es menjadi air seluruhnya

Iklan

F. Noor

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Iklan

Pembahasan

Definisi dari kalor lebur adalah banyaknya kalor yang dibutuhkan untuk mengubah 1 kg zat padat menjadi bentuk cairnya pada titik leburnya. Definisi dari kalor lebur tersebut berlaku untuk kalor lebur dalam satuan internasional, yaitu J/kg. Jika diketahui satuan kalor lebur bukanlah dalam satuan internasional, maka definisi dari kalor lebur mengikuti satuan yang tertera. Di dalam soal disebutkan bahwa kalor lebur air adalah 80 kal/g, hal tersebut mengartikan bahwa dibutuhkan 80 kalori untuk mengubah 1 g es untuk menjadi air seluruhnya. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Definisi dari kalor lebur adalah banyaknya kalor yang dibutuhkan untuk mengubah 1 kg zat padat menjadi bentuk cairnya pada titik leburnya. Definisi dari kalor lebur tersebut berlaku untuk kalor lebur dalam satuan internasional, yaitu J/kg.

Jika diketahui satuan kalor lebur bukanlah dalam satuan internasional, maka definisi dari kalor lebur mengikuti satuan yang tertera.

Di dalam soal disebutkan bahwa kalor lebur air adalah 80 kal/g, hal tersebut mengartikan bahwa dibutuhkan 80 kalori untuk mengubah 1 g es untuk menjadi air seluruhnya.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan grafik berikut ini! Sebuah es bermassa 250 gram dipanaskan hingga menjadi uap. Jika kalor jenis es 0 , 5 ka l / g r 0 C , kalor jenis air 1 ka l / g r 0 C , kalor lebur es 80 kal / gr...

86

3.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia