Iklan

Iklan

Pertanyaan

Diketahui air limbah suatu perusahaan tekstil mengandung beberapa logam sebagai berikut. Berdasarkan data tersebut, Rudi berpendapat bahwa jumlah mol logam merkuri dalam air limbah tersebut paling besar. Akan tetapi, menurut Reni jumlah mol logam paling besar dalam air limbah tersebut adalah kadmium. Menurut Anda, pendapat siapakah yang tepat? Jelaskan! (Massa jenis air = 1 g mL − 1 ; A r ​ : Cd = 112 g mol − 1 , Hg = 200 g mol − 1 , dan Pb = 207 g mol − 1 )

Diketahui air limbah suatu perusahaan tekstil mengandung beberapa logam sebagai berikut.

Berdasarkan data tersebut, Rudi berpendapat bahwa jumlah mol logam merkuri dalam air limbah tersebut paling besar. Akan tetapi, menurut Reni jumlah mol logam paling besar dalam air limbah tersebut adalah kadmium. Menurut Anda, pendapat siapakah yang tepat? Jelaskan! (Massa jenis air = , dan )space 

Iklan

F. Faiz

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pendapat yang tepat adalah pendapat Reni, karena mol logam paling besar dalam air limbah tersebut adalah kadmium.

pendapat yang tepat adalah pendapat Reni, karena mol logam paling besar dalam air limbah tersebut adalah kadmium.space 

Iklan

Pembahasan

Part Per Million (ppm) menyatakan jumlah miligram zat terlarut dalam 1 kg larutan. Menghitung mol masing-masing logam Kadmium Merkuri Timbal Berdasarkan penjelasan diatas, mol kadmium = , mol merkuri = , dan mol timbal = . Mol logam paling besar dalam air limbah tersebut adalah kadmium, dan mol paling kecil adalah timbal. Jadi, pendapat yang tepat adalah pendapat Reni, karena mol logam paling besar dalam air limbah tersebut adalah kadmium.

Part Per Million (ppm) menyatakan jumlah miligram zat terlarut dalam 1 kg larutan.

Menghitung mol masing-masing logam

  1. Kadmium

    table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row ppm equals cell fraction numerator mg space zat space terlarut over denominator kg space larutan end fraction end cell row cell 0 comma 62 end cell equals cell fraction numerator mg space zat space terlarut over denominator 1 space kg end fraction end cell row cell mg space zat space terlarut end cell equals cell 0 comma 62 space mg end cell end table 

    massa space kadmium equals 0 comma 62 space mg equals 0 comma 62 cross times 10 to the power of negative sign 3 end exponent space g  
    table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell mol space kadmium end cell equals cell gr over Ar end cell row blank equals cell fraction numerator 0 comma 62 cross times 10 to the power of negative sign 3 end exponent over denominator 112 end fraction end cell row blank equals cell 0 comma 0055 cross times 10 to the power of negative sign 3 end exponent end cell row blank equals cell 5 comma 5 cross times 10 to the power of negative sign 6 end exponent space mol end cell end table 
     
  2. Merkuri
    table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row ppm equals cell fraction numerator mg space zat space terlarut over denominator kg space larutan end fraction end cell row cell 0 comma 81 end cell equals cell fraction numerator mg space zat space terlarut over denominator 1 space kg end fraction end cell row cell mg space zat space terlarut end cell equals cell 0 comma 81 space mg end cell end table 

    massa space merkuri equals 0 comma 81 space mg equals 0 comma 81 cross times 10 to the power of negative sign 3 end exponent space g  
    table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell mol space merkuri end cell equals cell gr over Ar end cell row blank equals cell fraction numerator 0 comma 81 cross times 10 to the power of negative sign 3 end exponent over denominator 200 end fraction end cell row blank equals cell 0 comma 00405 cross times 10 to the power of negative sign 3 end exponent end cell row blank equals cell 4 comma 05 cross times 10 to the power of negative sign 6 end exponent space mol end cell end table 
     
  3. Timbal
    table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row ppm equals cell fraction numerator mg space zat space terlarut over denominator kg space larutan end fraction end cell row cell 0 comma 77 end cell equals cell fraction numerator mg space zat space terlarut over denominator 1 space kg end fraction end cell row cell mg space zat space terlarut end cell equals cell 0 comma 77 space mg end cell end table 

    massa space timbal equals 0 comma 77 space mg equals 0 comma 77 cross times 10 to the power of negative sign 3 end exponent space g 
    table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell mol space timbal end cell equals cell gr over Ar end cell row blank equals cell fraction numerator 0 comma 77 cross times 10 to the power of negative sign 3 end exponent over denominator 207 end fraction end cell row blank equals cell 0 comma 0037 cross times 10 to the power of negative sign 3 end exponent end cell row blank equals cell 3 comma 7 cross times 10 to the power of negative sign 6 end exponent space mol end cell end table 

Berdasarkan penjelasan diatas, mol kadmium = 5 comma 5 cross times 10 to the power of negative sign 6 end exponent space mol, mol merkuri = 4 comma 05 cross times 10 to the power of negative sign 6 end exponent space mol, dan mol timbal = 3 comma 7 cross times 10 to the power of negative sign 6 end exponent space mol. Mol logam paling besar dalam air limbah tersebut adalah kadmium, dan mol paling kecil adalah timbal.

Jadi, pendapat yang tepat adalah pendapat Reni, karena mol logam paling besar dalam air limbah tersebut adalah kadmium.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Ade BRz

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Bantu banget Ini yang aku cari!

nrefdlh

Makasih ❤️ Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Bantu banget

aqilah supriyatnah

Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Diketahui suatu sumur ainya mengandung zatbesi sebanyak 0.15 mg dalam 1 liter air sumur. Berapa bpj/ppm kadar besi dalam air sumur tersebut bila massa jenis air sumur adalah 1 gram/mL?

16

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia