Iklan

Iklan

Pertanyaan

Diantara hewan dibawah ini yang termasuk Apoda dari kelas Amfibia adalah...

Diantara hewan dibawah ini yang termasuk Apoda dari kelas Amfibia adalah... 

  1. Megalobactrac japonicas

  2. Ichtyophis glutinosus

  3. Rana esculenta

  4. Chanos chanos

  5. Ranodom sp.

Iklan

F. Freelancer4

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban benar adalah B.

jawaban benar adalah B.undefined 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kelompok Apoda dalam keluarga Amfibia merupakan kelompok hewan dua alam yang tidak memiliki kaki. Salah satu anggota kelompok Apoda adalah salamander ular genus Ichtyophis. Kelompok amfibia lainnya adalah Anura, yakni kelompok katak dan kodok, serta kelompok amfibia berekor panjang atau Urodelaseperti salamander. Dengan demikian, jawaban benar adalah B .

Kelompok Apoda dalam keluarga Amfibia merupakan kelompok hewan dua alam yang tidak memiliki kaki. Salah satu anggota kelompok Apoda adalah salamander ular genus Ichtyophis. Kelompok amfibia lainnya adalah Anura, yakni kelompok katak dan kodok, serta kelompok amfibia berekor panjang atau Urodela seperti salamander.

Dengan demikian, jawaban benar adalah B.undefined 

Latihan Bab

Ciri-Ciri Makhluk Hidup

Klasifikasi Makhluk Hidup

Pengenalan Mikroskop

Konsep Kilat

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

682

Putri Aulia

Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Di bawah ini yang termasuk ke dalam kelompok atau klasifikasi makhluk hidup yang sama adalah ....

105

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Fitur Roboguru

Topik Roboguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

081578200000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia