Iklan

Iklan

Pertanyaan

Diagram batang di bawahmenunjukkan hubungan Mr molekul suatu gas terhadap gaya Londonnya. Mengapa gaya London terlemah terjadi antar molekul H 2 ​ ?Jelaskan! Mengapa gaya London terkuat terjadi antar molekul F 2 ​ ?Jelaskan! Berdasarkan diagram tersebut, simpulkan hubungan antara Mr suatu molekul terhadap gaya London molekulnya!

Diagram batang di bawah menunjukkan hubungan Mr molekul suatu gas terhadap gaya Londonnya.

 

 

  1. Mengapa gaya London terlemah terjadi antar molekul ? Jelaskan!
  2. Mengapa gaya London terkuat terjadi antar molekul ? Jelaskan!
  3. Berdasarkan diagram tersebut, simpulkan hubungan antara Mr suatu molekul terhadap gaya London molekulnya!space

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Semakin besar nilai massa molekul relatif suatu molekul maka akan semakin besar juga gaya london yang terjadi antar molekulnya. Massa molekul relatif yang lebih besar akan menyebabkan lautan elektron akan semakin luas sehingga menyebabkan molekul lebih mudah mengalami polarisasi. Semakin mudah suatu molekul mengalami polarisasi maka akan semakin kuat juga gaya london yang terdapat antar molekulnya. a. H 2 ​ memilikimassa atom relatif yang paling kecil, sesuai dengan pernyataan sebelumnya, semakin kecil jika massa atom relatif semakin kecil maka akan semakin sempit juga lautan elektron yang terdapat diantara molekulnya sehingga gaya londonnya juga semakin lemah. b. F 2 ​ massa atom relatif yang paling besar, sesuai dengan pernyataan sebelumnya, semakin kecil jika massa atom relatif semakin besar maka akan semakin luas juga lautan elektron yang terdapat diantara molekulnya sehingga gaya londonnya juga semakin kuat. c. Semakin besar nilai massa atom relatif maka akan semakin kuat juga gaya london yang terdapat di antara molekulnya.

Semakin besar nilai massa molekul relatif suatu molekul maka akan semakin besar juga gaya london yang terjadi antar molekulnya. Massa molekul relatif yang lebih besar akan menyebabkan lautan elektron akan semakin luas sehingga menyebabkan molekul lebih mudah mengalami polarisasi. Semakin mudah suatu molekul mengalami polarisasi maka akan semakin kuat juga gaya london yang terdapat antar molekulnya. 

a.  memiliki massa atom relatif yang paling kecil, sesuai dengan pernyataan sebelumnya, semakin kecil jika massa atom relatif semakin kecil maka akan semakin sempit juga lautan elektron yang terdapat diantara molekulnya sehingga gaya londonnya juga semakin lemah. 

b.  massa atom relatif yang paling besar, sesuai dengan pernyataan sebelumnya, semakin kecil jika massa atom relatif semakin besar maka akan semakin luas juga lautan elektron yang terdapat diantara molekulnya sehingga gaya londonnya juga semakin kuat. 

c. Semakin besar nilai massa atom relatif maka akan semakin kuat juga gaya london yang terdapat di antara molekulnya.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Diberikan beberapa senyawa dengan struktur molekul sebagai berikut. CH 3 ​ − CH 2 ​ − CH 2 ​ − CH 2 ​ − CH 2 ​ − CH 3 ​ CH 3 ​ − CH 2 ​ − CH 2 ​ − C ≡ C − CH 3 ​ CH 3 ​ − CH 2 ​ − CH ...

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia