Iklan

Iklan

Pertanyaan

Diabetes Melitus tipe II (DM-II) merupakan salah satu gangguan kesehatan yang disebabkan oleh kebiasaan atau pola hidup yang kurang baik. Pernyataan yang tepat terkait dengan hal tersebut adalah ….

Diabetes Melitus tipe II (DM-II) merupakan salah satu gangguan kesehatan yang disebabkan oleh kebiasaan atau pola hidup yang kurang baik. Pernyataan yang tepat terkait dengan hal tersebut adalah ….

  1. kadar ADH yang terdapat dalam tubuh terlalu tinggi

  2. penderita DM-II memiliki kadar ADH yang sangat rendah

  3. menurunnya kemampuan pankreas dalam menghasilkan insulin

  4. adanya gejala autoimun yang menyerang sel-sel beta pankreas

  5. terjadi penurunan kadar ADH dalam tubuh sehingga terjadi penumpukan gula

Iklan

N. Shoimah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Iklan

Pembahasan

Diabetes melitus tipe 2 (DM-II) muncul akibat pola hidup atau kebiasaan yang buruk, seperti sering mengkonsumsi gula berlebihan, mengkonsumsi makan tinggi kalori, serta kebiasaan jarang beraktivitas. Ketika mengkonsumsi gula berlebihan, pankreas harus bekerja ekstra untuk memproduksi hormon insulin agar kadar glukosa darah dapat dipertahankan dalam kisaran normal. Akibatnya, seiring berjalannya waktu, lama kelamaan kinerja pankreas akan semakin menurun sehingga produksi hormon insulinnya pun menjadi tidak optimal. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Diabetes melitus tipe 2 (DM-II) muncul akibat pola hidup atau kebiasaan yang buruk, seperti sering mengkonsumsi gula berlebihan, mengkonsumsi makan tinggi kalori, serta kebiasaan jarang beraktivitas. Ketika mengkonsumsi gula berlebihan, pankreas harus bekerja ekstra untuk memproduksi hormon insulin agar kadar glukosa darah dapat dipertahankan dalam kisaran normal. Akibatnya, seiring berjalannya waktu, lama kelamaan kinerja pankreas akan semakin menurun sehingga produksi hormon insulinnya pun menjadi tidak optimal. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu kelainan pada sistem endokrin yang menyebabkan ukuran tubuh yang tidak normal serta penderitanya memiliki IQ yang tidak normal adalah …..

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia