Iklan

Pertanyaan

Di kota besar pada jam tertentu terjadi kemacetan karena penumpukan kendaraan. Kondisi ini tidak dapat dibiarkan terus menerus karena mengurangi kenyamanan. Permasalahan ini dapat diatasi dengan cara….

Di kota besar pada jam tertentu terjadi kemacetan karena penumpukan kendaraan. Kondisi ini tidak dapat dibiarkan terus menerus karena mengurangi kenyamanan. Permasalahan ini dapat diatasi dengan cara….space space 

  1. merevitalisasi transportasi umum agar nyaman dan amanspace space 

  2. memberikan sosialisasi etika dalam berkendaraspace space 

  3. meningkatkan produksi kendaraanspace space 

  4. menaikan bunga kredit kendaraanspace space 

  5. memberikan kenyamanan pada pejalan kakispace space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

23

:

25

:

53

Klaim

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Kemacetan banyak terjadi dikota-kota besar, terutamanya yang tidak mempunyaitransportasi publikyang baik atau memadai ataupun juga tidak seimbangnya kebutuhan jalan dengan kepadatan penduduk, misalnyaJakarta. Permasalahan macet adalah karena masyarakat lebih memilih kendaraan pribadi dibanding kendaraan umum karena selama ini kendaraan umum kurang nyaman dan aman apalagi jika malam hari sering terjadi tindak kriminal di dalam angkutan umum. Berdasarkan uraian diatas, maka jawaban yang tepat adalah A.

Kemacetan banyak terjadi di kota-kota besar, terutamanya yang tidak mempunyai transportasi publik yang baik atau memadai ataupun juga tidak seimbangnya kebutuhan jalan dengan kepadatan penduduk, misalnya Jakarta. Permasalahan macet adalah karena masyarakat lebih memilih kendaraan pribadi dibanding kendaraan umum karena selama ini kendaraan umum kurang nyaman dan aman apalagi jika malam hari sering terjadi tindak kriminal di dalam angkutan umum.

Berdasarkan uraian diatas, maka jawaban yang tepat adalah A.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Masalah sosial yang paling menonjol dan sering dialami oleh negara berkembang khususnya Indonesia sebagai berikut, kecuali ….

1

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia