Iklan

Pertanyaan

Di bawah ini yang merupakanfungsi dari makronutrienprotein yang tepat adalah ….

Di bawah ini yang merupakan fungsi dari makronutrien protein yang tepat adalah ….undefined 

  1. sebagai sumber energi untuk pembelahan dan diferensiasi selundefined  

  2. proses perkembangan otak dan sistem saraf pusatundefined  

  3. proses pertumbuhan, perkembangan, dan regenerasi jaringan serta organ-organ di dalam tubuh suatu individuundefined  

  4. proses perkembangan otak, retina, dan jaringan saraf yang ada di dalam tubuhundefined  

  5. sebagai bahan bakar utama tubuhundefined  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

57

:

12

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dapat disimpulkan bahwa protein diperlukan dalam proses pertumbuhan, perkembangan, dan regenerasi jaringan serta organ-organ di dalam tubuh suatu individu. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

dapat disimpulkan bahwa protein diperlukan dalam proses pertumbuhan, perkembangan, dan regenerasi jaringan serta organ-organ di dalam tubuh suatu individu. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C. undefined  

Pembahasan

Protein tersusun atas berbagai macam asam amino. Umumnya makhluk hidup tidak dapat memproduksi sendiri semua asam amino yang mereka perlukan seperti halnya manusia. Manusia memerlukan 9 asam amino esensial yang diperoleh dari sumber makanannya. Asam amino tersebut berperan penting untuk pertumbuhan dan perkembangan jaringan tubuh seperti otot dan tulang, untuk penyembuhan atau regenerasi jaringan yang rusak, dan juga untuk perkembangan sistem imun dan sistem saraf. Jadi dapat disimpulkan bahwa protein diperlukan dalam proses pertumbuhan, perkembangan, dan regenerasi jaringan serta organ-organ di dalam tubuh suatu individu. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Protein tersusun atas berbagai macam asam amino. Umumnya makhluk hidup tidak dapat memproduksi sendiri semua asam amino yang mereka perlukan seperti halnya manusia. Manusia memerlukan 9 asam amino esensial yang diperoleh dari sumber makanannya. Asam amino tersebut berperan penting untuk pertumbuhan dan perkembangan jaringan tubuh seperti otot dan tulang, untuk penyembuhan atau regenerasi jaringan yang rusak, dan juga untuk perkembangan sistem imun dan sistem saraf. Jadi dapat disimpulkan bahwa protein diperlukan dalam proses pertumbuhan, perkembangan, dan regenerasi jaringan serta organ-organ di dalam tubuh suatu individu. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C. undefined  

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!