Iklan

Iklan

Pertanyaan

Di bawah ini yang merupakan contoh kalimat simpleks adalah ...

Di bawah ini yang merupakan contoh kalimat simpleks adalah ...undefined 

  1. Dalam budaya modern, wayang berfungsi untuk menghibur dan mendidik.undefined 

  2. Kelelawar aktif pada malam hari, tetapi  tidur pada siang hari.undefined 

  3. Ondel-ondel memiliki tinggi hingga dua meter dan merupakan ikon Kota Jakarta yang sangat terkenal hingga mancanegara.undefined 

  4. Lumba-lumba memang mirip seekor ikan karena hidup di air, tetapi termasuk salah satu jenis mamalia.undefined 

  5. Di Pulau Jawa, penangkaran harimau dijaga ketat petugas keamanan kebun binatang.undefined 

Iklan

A. Rizkyamsi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Iklan

Pembahasan

Kalimat simpleks hanya mempunyai satu subjek dan satu predikat yang merupakan unsur wajib dalam kalimat. Kalimat tersebuthanya mempunyai satu peristiwa, aksi, atau tindakan. Kalimat simpleks yang tepat terdapat pada kalimat Di Pulau Jawa, penangkaran harimau dijaga ketatpetugas keamanan kebun binatang dengan rincian sebagai berikut. Di Pulau Jawa, --> keterangan tempat penangkaran harimau --> subjek dijaga ketat --> predikat petugas keamanan kebun binatang --> objek Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E .

Kalimat simpleks hanya mempunyai satu subjek dan satu predikat yang merupakan unsur wajib dalam kalimat. Kalimat tersebut hanya mempunyai satu peristiwa, aksi, atau tindakan. Kalimat simpleks yang tepat terdapat pada kalimat Di Pulau Jawa, penangkaran harimau dijaga ketat petugas keamanan kebun binatang dengan rincian sebagai berikut.

  • Di Pulau Jawa, --> keterangan tempat
  • penangkaran harimau --> subjek
  • dijaga ketat --> predikat
  • petugas keamanan kebun binatang  -->  objek


Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

30

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Penulisan kata ke atau di yang benar terdapat pada kalimat ...

10

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia