Iklan

Iklan

Pertanyaan

Di bawah ini, pernyataan yang benar mengenai sel adalah ....

Di bawah ini, pernyataan yang benar mengenai sel adalah .... 

  1. Sel adalah makhluk hidupundefined 

  2. Sel tidak dimiliki oleh tumbuhanundefined 

  3. Sel adalah unit terkecil dari makhluk hidupundefined 

  4. Sel adalah makhluk tak hidupundefined 

Iklan

I. Nurazizah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang paling tepat adalah C.

jawaban yang paling tepat adalah C.undefined 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Semua organisme tersusun atas sel. S el merupakan unit terkecil dari suatu bentuk kehidupan . Sel seperti sebuah pabrik yang senantiasa bekerja agar proses kehidupan terus berlangsung.Sel memiliki bagian-bagian untuk menunjang fungsi tersebut. Ada bagian sel yang berfungsi menghasilkan energi, ada yang bertanggung jawab terhadap perbanyakan sel, dan ada bagian yang menyeleksi lalu lintas zat masuk dan keluar sel. Dengan demikian, jawaban yang paling tepat adalah C.

Semua organisme tersusun atas sel. Sel merupakan unit terkecil dari suatu bentuk kehidupan. Sel seperti sebuah pabrik yang senantiasa bekerja agar proses kehidupan terus berlangsung. Sel memiliki bagian-bagian untuk menunjang fungsi tersebut. Ada bagian sel yang berfungsi menghasilkan energi, ada yang bertanggung jawab terhadap perbanyakan sel, dan ada bagian yang menyeleksi lalu lintas zat masuk dan keluar sel.space 

Dengan demikian, jawaban yang paling tepat adalah C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

81

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa yang dimaksud sel?

4

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia