Iklan

Pertanyaan

Di bawah ini manakah pernyataan yang tepat tentang ikatan logam?

Di bawah ini manakah pernyataan yang tepat tentang ikatan logam?

  1. Pergerakan elektron sangat terbatas dan tidak dapat bergerak bebas

  2. Logam bukan merupakan konduktor listrik yang baik

  3. Dalam struktur logam hanya ada ion-ion yang bermuatan negatif dan tertata secara teratur

  4. Logam memiliki titik didih dan titik leleh yang tinggi

  5. Interaksi antara muatan logam dengan elektron sangat lemah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

05

:

37

Klaim

Iklan

R. RGFREELANCETIGASATU

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Di sekitar ion-ion logam dikelilingi oleh banyak elektron yang bergerak bebas. Dalam struktur logam, hanya ada ion-ion logam yang bermuatan positif, yang tersusun dari sisi ke sisi secara teratur dan memiliki pola yang berulang. Interaksi antara elektron dan ion logam sangat kuat dan bisa menjelaskan mengapa logam memiliki titik didih dan titik leleh yang sangat tinggi. Selain itu, pergerakan elektron seperti ini juga menjadi alasan mengapa logam bersifat konduktor listrik yang baik.

Di sekitar ion-ion logam dikelilingi oleh banyak elektron yang bergerak bebas. Dalam struktur logam, hanya ada ion-ion logam yang bermuatan positif, yang tersusun dari sisi ke sisi secara teratur dan memiliki pola yang berulang.

Interaksi antara elektron dan ion logam sangat kuat dan bisa menjelaskan mengapa logam memiliki titik didih dan titik leleh yang sangat tinggi. Selain itu, pergerakan elektron seperti ini juga menjadi alasan mengapa logam bersifat konduktor listrik yang baik.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu sifat logam adalah mudah ditempa dan dibengkokkan, hal ini karena ….

12

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia