Iklan

Pertanyaan

Di bawah ini daftar kebutuhan sekolah! Baju seragam Tas Buku tulis dan pulpen Sepatu Buku paket Urutan pemenuhan kebutuhan yang benar berdasarkan skala prioritas adalah ....

Di bawah ini daftar kebutuhan sekolah!

  1. Baju seragam
  2. Tas
  3. Buku tulis dan pulpen
  4. Sepatu
  5. Buku paket

Urutan pemenuhan kebutuhan yang benar berdasarkan skala prioritas adalah ....space 

  1. 1 - 2 - 3 - 4 - 5space 

  2. 1 - 4 - 2 - 3 - 5space 

  3. 3 - 5 - 1 - 4 - 2space 

  4. 5 - 3 - 1 - 4 - 2space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

08

:

56

Klaim

Iklan

M. Makhrisza

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pertahanan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah Poin C.

jawaban yang tepat adalah Poin C.space 

Pembahasan

Kebutuhan adalah segala sesuatu yang dibutuhkan manusia untuk mempertahankan kelangsungan hidupnya secara alamiah melalui pencapaian kesejahteraan. Kebutuhan dapat dibedakan berdasarkan tingkat intensitas, waktu, sifat, dan subjeknya. Pemenuhan kebutuhan dapat berupa barang, jasa, sesuatu yang berwujud maupun sesuatu yang tidak berwujud. Berdasarkan skala prioritasnya, pemenuhan kebutuhan sekolah yaitu Pertama adalah Buku dan alat tulis karena kebutuhan ini adalah primer pertama dalam belajar Kedua adalah Buku Paket karena buku paket ini merupakan inti dari pembelajaran di sekolah Ketiga adalah Baju Seragam karena baju seragam merupakan bukti seorang siswa belajar di sekolah Keempat adalah Sepatu karena sepatu merupakan kebutuhan tersier dalam pembejalaran sekolah Kelima adalah Tas karena tas merupakan kebutuhan tersier dalam pembelajaran sekolah Urutan pemenuhan kebutuhan yang benar berdasarkan skala prioritas adalah3 - 5 - 1 - 4 - 2 Jadi, jawaban yang tepat adalah Poin C.

Kebutuhan adalah segala sesuatu yang dibutuhkan manusia untuk mempertahankan kelangsungan hidupnya secara alamiah melalui pencapaian kesejahteraan. Kebutuhan dapat dibedakan berdasarkan tingkat intensitas, waktu, sifat, dan subjeknya. Pemenuhan kebutuhan dapat berupa barang, jasa, sesuatu yang berwujud maupun sesuatu yang tidak berwujud.

Berdasarkan skala prioritasnya, pemenuhan kebutuhan sekolah yaitu

  1. Pertama adalah Buku dan alat tulis karena kebutuhan ini adalah primer pertama dalam belajar
  2. Kedua adalah Buku Paket karena buku paket ini merupakan inti dari pembelajaran di sekolah
  3. Ketiga adalah Baju Seragam karena baju seragam merupakan bukti seorang siswa belajar di sekolah
  4. Keempat adalah Sepatu karena sepatu merupakan kebutuhan tersier dalam pembejalaran sekolah
  5. Kelima adalah Tas karena tas merupakan kebutuhan tersier dalam pembelajaran sekolah

Urutan pemenuhan kebutuhan yang benar berdasarkan skala prioritas adalah 3 - 5 - 1 - 4 - 2space 

Jadi, jawaban yang tepat adalah Poin C.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Raisharahma Aliya Rahayu

Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebutkan jenis kebutuhan manusia !

1

4.1

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia