Iklan
Pertanyaan
Informasi berikut ini dugunakan untuk menjawab soal nomor 10-11.
Sebelum kedatangan pengaruh budaya India dan China, di Nusantara sudah ada kebudayaan lokal masyarakat yang sudah tinggi. Brandes berpendapat bahwa masyarakat Nusantara telah maju dan berkembang pada tingkat yang tinggi sebelum kedatangan dan terkena pengaruh kebudayaan Hindu dan Buddha. Menurut dia, bahwa menjelang masuknya pengaruh India, nenek moyang bangsa Indonesia telah memiliki sepuluh unsur pokok kebudayaan asli. Dapat dikatakan bahwa nenek moyang bangsa Indonesia sudah mengenal nilai-nilai budaya dan kepercayaan yang mendasari kebudayaan masyarakat Indonesia sampai saat ini. Contoh yang paling jelas adalah mengenal kasta. Berdasarkan penelitian dalam prasasti-prasasti maupun pengamatan terhadap keadaan masyarakat Hindu di Bali, tidak menggambarkan keadaan seperti di India. Dalam bidang seni, misalnya seni bangunan, gaya bangunan candi di Indonesia tidak ditemukan di India. Hal ini berarti para seniman Indonesia hanya menggunakan dasar-dasar teoritis dari pedoman pembuatan candi di India (Silpasastra) dan hasilnya merupakan suatu seni bangunan yang bercorak Indonesia. Sementara untuk budaya Islam, para sejarawan sampai saat ini masih kesulitan melacak bukti-bukti tertulis mengenai perkembangan awal agama Islam di kepulauan Nusantara, kecuali meneliti kebudayaan-kebudayaan material yang ditinggalkannya. Menariknya, masuknya Islam ke Nusantara tidak mengubah kebudayaan yang sudah ada, bahkan sebaliknya makin memperkaya kebudayaan Indonesia.
Di bawah ini adalah budaya India yang dibawa masuk ke Indonesia dan sangat berpengaruh terhadap dinamika masyarakat Indonesia pada masa lalu, KECUALI ...
sistem kepercayaan
sistem pemerintahan
sistem kemasyarakatan
agama
kesenian
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
00
:
21
:
15
:
39
Iklan
C. Sianturi
Master Teacher
6
5.0 (1 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia