Iklan

Iklan

Pertanyaan

Desi melakukan eksperimen mengenai osmosis seltumbuhan. Desi menyiapkan tiga potongan kentang berbentuk kubus dengan berat sama.Kentang I direndam dalam larutan gula 5%,kentang II dalam larutan gula 10%, dan kentangIII dalam larutan gula 15%. Perendaman dilakukan selama 5 jam dan diperoleh data sebagai berikut. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa beratyang hilang sebagai akibat ....

Desi melakukan eksperimen mengenai osmosis sel tumbuhan. Desi menyiapkan tiga potongan kentang berbentuk kubus dengan berat sama. Kentang I direndam dalam larutan gula 5%, kentang II dalam larutan gula 10%, dan kentang III dalam larutan gula 15%. Perendaman dilakukan selama 5 jam dan diperoleh data sebagai berikut.

Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa berat yang hilang sebagai akibat ....space 

  1. larutan gula dan cairan sel bersifat isotonikundefined 

  2. larutan gula dan cairan sel bersifat isoosmosisundefined 

  3. larutan gula bersifat hipotonik terhadap cairan selundefined 

  4. cairan sel bersifat hipertonik terhadap larutan gulaundefined 

  5. larutan gula bersifat hipertonik terhadap cairan selundefined 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E. undefined 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Osmosis merupakan perpindahan molekul pelarut dari larutan berkonsentrasi rendah (hipotonik) ke larutanberkonsentrasi tinggi (hipertonik) melalui membran semipermeabel. Pada tabel data di atas memperlihatkan bahwa larutan bersifat hipertonik terhdapat kentang. Kentang yang direndam pada larutan gula mengalami penurunan bobot karena air yang terkandung dalam gula berpindah ke larutan gula yang memiliki konsentrasi lebih tinggi. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Osmosis merupakan perpindahan molekul pelarut dari larutan berkonsentrasi rendah (hipotonik) ke larutan berkonsentrasi tinggi (hipertonik) melalui membran semipermeabel. Pada tabel data di atas memperlihatkan bahwa larutan bersifat hipertonik terhdapat kentang. Kentang yang direndam pada larutan gula mengalami penurunan bobot karena air yang terkandung dalam gula berpindah ke larutan gula yang memiliki konsentrasi lebih tinggi. 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

483

Muhammad Nur Akbar

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Salwa Azzahra Kusnadi

kerennn mantul banget

Renjana Aurelia

Jawaban tidak sesuai

lutfia zahra zain

Jawaban tidak sesuai

Lora Mengkidi

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bergeraknya air tanah dan zat terlarut dari satusel ke sel lain pada tumbuhan disebut ....

14

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia