Iklan

Pertanyaan

Desa Ruangjaya yang merupakan desa pertanian mendapat bantuan desa tertinggal berupa alat bajak modern. Alat ini diharapkan bisa membuat aktivitas pertanian menjadi lebih efektif daripada menggunakan kerbau dan cangkul. Dalam praktiknya, masyarakat masih memilih alat tradisional karena dianggap sudah dilakukan turun-temurun. Ilustrasi ini menggambarkan faktor penghambat perubahan sosial pada masyarakat Ruangjaya, yaitu ....

Desa Ruangjaya yang merupakan desa pertanian mendapat bantuan desa tertinggal berupa alat bajak modern. Alat ini diharapkan bisa membuat aktivitas pertanian menjadi lebih efektif daripada menggunakan kerbau dan cangkul. Dalam praktiknya, masyarakat masih memilih alat tradisional karena dianggap sudah dilakukan turun-temurun. 

Ilustrasi ini menggambarkan faktor penghambat perubahan sosial pada masyarakat Ruangjaya, yaitu ....   

  1. kebiasaan yang sulit diubah undefined 

  2. rendahnya tingkat pendidikan di masyarakat  

  3. ilmu pengetahuan yang jauh dari modernisme  

  4. ketidakmampuan masyarakat mengelola aset negara  

  5. kepentingan yang tertanam kuat undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

53

:

40

Klaim

Iklan

M. Aulia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pilihan masyarakat untuk tetap menggunakan alat tradisional yang dinilai sesuai ajaran turun-temurun adalah bagian dari pola perilaku yang diwariskan lintas generasi. Pola perilaku seperti ini sudah tertanam kuat dan sulit diubah. Kebiasaan yang tertanam kuat dan sulit diubah mendorong masyarakat untuk menolak perubahan sosial karena dianggap tidak sesuai dengan ajaran turun-temurun. Keyakinan dan kebiasaan yang tertanam kuat ini biasanya diikat oleh aturan adat atau kebiasaan-kebiasaan yang dijaga. Hal ini yang mendorong petani Desa Ruangjaya menolak penggunaan alat modern dalam aktivitas bertani mereka. Maka, jawaban yang benar adalah A. Untuk mempelajarinya lebih jelas, tonton video selanjutnya.

Pilihan masyarakat untuk tetap menggunakan alat tradisional yang dinilai sesuai ajaran turun-temurun adalah bagian dari pola perilaku yang diwariskan lintas generasi. Pola perilaku seperti ini sudah tertanam kuat dan sulit diubah. Kebiasaan yang tertanam kuat dan sulit diubah mendorong masyarakat untuk menolak perubahan sosial karena dianggap tidak sesuai dengan ajaran turun-temurun. Keyakinan dan kebiasaan yang tertanam kuat ini biasanya diikat oleh aturan adat atau kebiasaan-kebiasaan yang dijaga. Hal ini yang mendorong petani Desa Ruangjaya menolak penggunaan alat modern dalam aktivitas bertani mereka.

Maka, jawaban yang benar adalah A.   

Untuk mempelajarinya lebih jelas, tonton video selanjutnya.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Prinsip efisiensi pada masyarakat modern mendorong lahirnya aplikasi layanan pesan antar makanan secara online . Kemunculan aplikasi tersebut dapat memudahkan masyarakat dalam memenuhi kebutuhannya. D...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia