Iklan

Pertanyaan

Demokrasi Pancasila adalah suatu sistem demokrasi yang mengutamakan....

Demokrasi Pancasila adalah suatu sistem demokrasi yang mengutamakan....

  1. kedaulatan di tangan presiden

  2. kedaulatan di tangan pemerintah

  3. pengambilan suara terbanyak

  4. pengambilan suara oleh MPR

  5. musyawarah mufakat

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

15

:

49

Klaim

Iklan

A. NIZAR

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Demokrasi Pancasila adalah demokrasi yang mengutamakan musyawarah mufakat dalam sistem bernegara. Pelaksanaan Demokrasi Pancasila dalam pengambilan keputusannya bukan diambil dalam jumlah suara terbanyak namun berdasarkan gagasan yang terbaik. Demokrasi Pancasila merupakan sistem demokrasi yang bersumber kepada falsafah dan kepribadian bangsa Indonesia yang tersusun dalam Pancasila. Rumusan demokrasi tercantum dalam sila keempat dalam Pancasila yaitu, “Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan dan perwakilan”.

Demokrasi Pancasila adalah demokrasi yang mengutamakan musyawarah mufakat dalam sistem bernegara. Pelaksanaan Demokrasi Pancasila dalam pengambilan keputusannya bukan diambil dalam jumlah suara terbanyak namun berdasarkan gagasan yang terbaik. Demokrasi Pancasila merupakan sistem demokrasi yang bersumber kepada falsafah dan kepribadian bangsa Indonesia yang tersusun dalam Pancasila. Rumusan demokrasi tercantum dalam sila keempat dalam Pancasila yaitu, “Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan dan perwakilan”.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Prasiska Auliamadani

Jawaban tidak sesuai Pembahasan terpotong

Si Paling PR an

Jawaban tidak sesuai

Muhammad zikri

Pembahasan tidak menjawab soal Pembahasan tidak lengkap Jawaban tidak sesuai

LeonySihombing

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Perbedaan pendapat yang terjadi dalam masyarakat yang bermoral Pancasila hendaknya diselesaikan dengan….

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia